Ragam slang dalam wacana chatting: suatu tinjauan pragmatik

Permasalahan dalam penelitian ini yakni bagaimana wujud ragam slang dalam wacana chatting pada internet yang ditinjau dari aspek pragmatik, sehingga penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan wujud ragam slang pada wacana chatting yang ditinjau dari segi pragmatik. Hasil penelitian menunjukkan b...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Hasriani, Hasriani (Author)
Format: Academic Paper
Published: Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, 2018.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 01751 am a22002413u 4500
001 0 nhttp:__118.98.228.113_kbi_back_file_dokumen_makalah_dokumen_makalah_1540353721.pdf
042 |a dc 
100 1 0 |a Hasriani, Hasriani  |e author 
245 0 0 |a Ragam slang dalam wacana chatting: suatu tinjauan pragmatik 
260 |b Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa,   |c 2018. 
500 |a http://repositori.kemdikbud.go.id/10203/1/RAGAM%20SLANG%20DALAM%20WACANA%20CHATTING.pdf 
520 |a Permasalahan dalam penelitian ini yakni bagaimana wujud ragam slang dalam wacana chatting pada internet yang ditinjau dari aspek pragmatik, sehingga penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan wujud ragam slang pada wacana chatting yang ditinjau dari segi pragmatik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa deiksis yang sering muncul dalam chatting yaitu deiksis persona dan deiksis tempat. Praanggapan yang terdapat dalam chatting adalah konditional berlawanan muncul karena adanya perbedaan situasi yang terjadi pada saat chatting berlangsung. Implikatur percakapan yang terjadi pada saat chatting berlangsung khususnya pada maksim percakapan yang sering dipakai adalah maksim hubungan atau relevansi dan maksim kualitas. 
546 |a en 
690 |a Bahasa dan Kesusatraan 
690 |a Bahasa Indonesia 
690 |a Sastra Indonesia 
690 |a Penelitian Bahasa dan Sastra 
655 7 |a Monograph  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repositori.kemdikbud.go.id/10203/ 
787 0 |n http://118.98.228.113/kbi_back/file/dokumen_makalah/dokumen_makalah_1540353721.pdf 
856 4 1 |u http://repositori.kemdikbud.go.id/10203/  |z Get Fulltext 
856 4 1 |u http://118.98.228.113/kbi_back/file/dokumen_makalah/dokumen_makalah_1540353721.pdf  |z Get Fulltext