Candi Wahana Pelestarian Dan pemanfaatan.

Lapisan kedap air berfungsi mencegah terjadinya penetrasi air hujan yang kemungkinannya dapat masuk ke dalam batu candi. Apabila air hujan dapat masuk melalui celah maupun pori-pori batu dapat mengakibatkan llngkungan menjadi lembab dan memudahkan tumbuhnya mikro biologi pada permukaan batuan candi....

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Subroto, Subroto (Author), Santoso, Dukut (Author), Dradjat, Hari Untoro (Author), Sumedi, Bambang (Author)
Other Authors: Anom, I.G.N (Contributor)
Format: Academic Paper
Published: Direktorat Jenderal Kebudayaan, 1993-12-12.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Lapisan kedap air berfungsi mencegah terjadinya penetrasi air hujan yang kemungkinannya dapat masuk ke dalam batu candi. Apabila air hujan dapat masuk melalui celah maupun pori-pori batu dapat mengakibatkan llngkungan menjadi lembab dan memudahkan tumbuhnya mikro biologi pada permukaan batuan candi. Selain itu dampak air hujan dapat bereaksi dengan kapur bebas (free chalk) basil pemakaian semen yang berakibat penggaraman permukaan batu kullt.
Item Description:http://repositori.kemdikbud.go.id/14257/1/Candi%20wahana%20pelestarian%20dan%20pemanfaatan.pdf