Pahlawan Nasional Mayjen. Teuku Nyak Arif

Almarhum Teuku Nyak Arif telah memulai perjuangannya pada zaman Hindia Belanda, kemudian dilanjutkan pada zaman pendudukan Jepang dan zaman permulaan revolusi Indonesia. Banyak yang telah disumbangkan oleh beliau untuk perjuangan kemerdekaan Indonesia dalam masa hidupnya. Dalam liku-liku perjuangann...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Safwan, Mardanas (Author)
Format: Academic Paper
Published: Proyek Pengembangan Media Kebudayaan, 1976-01-01.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Almarhum Teuku Nyak Arif telah memulai perjuangannya pada zaman Hindia Belanda, kemudian dilanjutkan pada zaman pendudukan Jepang dan zaman permulaan revolusi Indonesia. Banyak yang telah disumbangkan oleh beliau untuk perjuangan kemerdekaan Indonesia dalam masa hidupnya. Dalam liku-liku perjuangannya itu; Teuku Nyak Arif sebagai seorang pemimpin dan manusia biasa banyak rnernpunyai kawan dan sudah barang tentu juga ada mempunyai lawan. Itulah sebabnya sesudah membeberkan riwayat hidup dan perjuangan Teuku Nyak Arif, juga disertakan pandangan tokoh-tokoh terkemuka tentang beliau, baik yang berasar dari daerah Aceh maupun yang berasal dari daerah lain.
Item Description:http://repositori.kemdikbud.go.id/13005/1/PAHLAWAN%20NASIONAL%20MAYJEN.%20TEUKU%20NYAK%20ARIF.pdf