Arsitektur tradisional daerah Lampung

Indonesia sebagai masyarakat majemuk dengan aneka ragam suku bangsa dan kebudayaan, memerlukan pula penyebaran informasi kebudayaan khususnya yang berkaitan dengan arsitektur tradisional ini. Penyebaran informan ini selain bermanfaat bagi suku bangsa itu sendiri dilain pihak diperlukan oleh suku-suk...

Description complète

Enregistré dans:
Détails bibliographiques
Auteurs principaux: Rusdi, Umar (Auteur), Arifin, Razi (Auteur), Suparno, Suparno (Auteur), Indra, Waser Dj (Auteur), Zaini, Fuadi (Auteur)
Autres auteurs: Abu, Rifai (Collaborateur)
Format: Academic Paper
Publié: Proyek Inventarisasi dan Dokumentasi Kebudayaan Daerah, 1986-08.
Sujets:
Accès en ligne:Get Fulltext
Get Fulltext
Tags: Ajouter un tag
Pas de tags, Soyez le premier à ajouter un tag!
Description
Résumé:Indonesia sebagai masyarakat majemuk dengan aneka ragam suku bangsa dan kebudayaan, memerlukan pula penyebaran informasi kebudayaan khususnya yang berkaitan dengan arsitektur tradisional ini. Penyebaran informan ini selain bermanfaat bagi suku bangsa itu sendiri dilain pihak diperlukan oleh suku-suku bangsa lainnya dalam memperkuat apresiasi kebudayaan yang mendukung kesatuan dan persatuan bangsa yang lebih kuat. Untuk hal itu inventarisasi dan dokumentasi kebudayaan daerah, khususnya arsitektur tradisional adalah jalan yang terbaik untuk pemecahanya. Arsitektur tradisional daerah Lampung diharapkan akan dapat dipakai sebagai unsur memperkuat persatuan dan kesatuan bangsa itu. Tujuan penelitian ini adalah menginventarisasikan dan mendokumentasikan kebudayaan daerah adalah salah satu jalan yang paling mungkin dalam memecahkan masalah sebagaimana dikemukan di atas. Dengan demikian khasanah kebudayaan nasional yang terwujud pada kebudayaan daerah di seluruh nusantara, termasuk daerah Lampung dapat diselamatkan bahkan selanjutnya akan dapat dilestarikan.
Description:http://repositori.kemdikbud.go.id/8240/1/ARSITEKTUR%20TRADISIONAL%20DAERAH%20LAMPUNG.pdf