PEMAHAMAN PUISI INDONESIA MODERN

Untuk memahami puisi dapat dipergunakan bermacam-macam cara sesuai dengan sifat hakikat puisi. Dalam makalah ini dikemukakan salah satu cara pemahaman, terutama dengan pendekartan struktural dan semiotik, yaitu dengan pendekatan struktur intrinsik puisi dan melihat puisi sebagai sistem tanda.Puisi m...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Pradopo, Rachmat Djoko (Author)
Format: EJournal Article
Published: Faculty of Cultural Sciences, Universitas Gadjah Mada, 2013-06-24.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 01734 am a22002653u 4500
001 Humaniora_UGM_2085_1885
042 |a dc 
100 1 0 |a Pradopo, Rachmat Djoko  |e author 
100 1 0 |e contributor 
245 0 0 |a PEMAHAMAN PUISI INDONESIA MODERN 
260 |b Faculty of Cultural Sciences, Universitas Gadjah Mada,   |c 2013-06-24. 
500 |a https://jurnal.ugm.ac.id/jurnal-humaniora/article/view/2085 
520 |a Untuk memahami puisi dapat dipergunakan bermacam-macam cara sesuai dengan sifat hakikat puisi. Dalam makalah ini dikemukakan salah satu cara pemahaman, terutama dengan pendekartan struktural dan semiotik, yaitu dengan pendekatan struktur intrinsik puisi dan melihat puisi sebagai sistem tanda.Puisi mempunyai sifat hakikat dan konvensi sendiri. Puisi adalahkarya imajinatif yang pufungsi estetiknya dominan (Wellek dan Warren, 1968 : 25). Dengan demikian, memahami puisi tidak lepas dari unsur kebahasaan dan keseniannya yang keduanya berjalinan erat. Begitu juga, pemahaman puisi Indonesia tidak lepas dari pemahaman sifat hakikat puisi itu secara umum dan tentu saja tidak lepas dari sifat khusus keindonesiaannya. 
540 |a Copyright (c) 2013 Rachmat Djoko Pradopo 
540 |a http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 
546 |a eng 
690 |a puisi, puisi Indonesia modern, sastra, sifat puisi 
655 7 |a info:eu-repo/semantics/article  |2 local 
655 7 |a info:eu-repo/semantics/publishedVersion  |2 local 
655 7 |a Peer-reviewed Article  |2 local 
786 0 |n Humaniora; No 3 (1991) 
786 0 |n 2302-9269 
786 0 |n 0852-0801 
787 0 |n https://jurnal.ugm.ac.id/jurnal-humaniora/article/view/2085/1885 
856 4 1 |u https://jurnal.ugm.ac.id/jurnal-humaniora/article/view/2085/1885  |z Get Fulltext