HUBUNGAN KARAKTERISTIK, POLA KONSUMSI GARAM DAN POLA MAKAN DENGAN KADAR EKSKRESI IODIUM URIN (EIU) PADA IBU HAMIL DI JEPARA, JAWA TENGAH

Latar Belakang : Gangguan Akibat Kekurangan Yodium (GAKY) merupakan gangguan yang timbul karena kekurangan asupan yodium. Masalah GAKY di Indonesia cukup banyak. Oleh karena itu, pentingnya sosialisasi asupan yodium yang cukup agar dapat mengurangi resiko terjadinya GAKY di masyarakat. Kelompok yang...

Popoln opis

Shranjeno v:
Bibliografske podrobnosti
Main Authors: Nugroho, Teddy Wahyu (Author), Margawati, Ani (Author), Utami, Aras (Author)
Format: EJournal Article
Izdano: Department of Nutrition Science, Faculty of Medicine, Universitas Diponegoro, 2021-05-28.
Teme:
Online dostop:Get Fulltext
Get Fulltext
Get Fulltext
Oznake: Označite
Brez oznak, prvi označite!
LEADER 03783 am a22003133u 4500
001 NC_UNDIP_30147_25364
042 |a dc 
100 1 0 |a Nugroho, Teddy Wahyu  |e author 
700 1 0 |a Margawati, Ani  |e author 
700 1 0 |a Utami, Aras  |e author 
245 0 0 |a HUBUNGAN KARAKTERISTIK, POLA KONSUMSI GARAM DAN POLA MAKAN DENGAN KADAR EKSKRESI IODIUM URIN (EIU) PADA IBU HAMIL DI JEPARA, JAWA TENGAH 
260 |b Department of Nutrition Science, Faculty of Medicine, Universitas Diponegoro,   |c 2021-05-28. 
500 |a https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jnc/article/view/30147 
520 |a Latar Belakang : Gangguan Akibat Kekurangan Yodium (GAKY) merupakan gangguan yang timbul karena kekurangan asupan yodium. Masalah GAKY di Indonesia cukup banyak. Oleh karena itu, pentingnya sosialisasi asupan yodium yang cukup agar dapat mengurangi resiko terjadinya GAKY di masyarakat. Kelompok yang perlu mendapat sosialisasi pentingnya memperhatikan kadar yodium yaitu wanita usia subur dan ibu hamil.Tujuan : Menganalisis hubungan antara kadar Ekskresi Iodium Urin (EIU) dengan LILA, IMT, status anemia, konsumsi garam dan pola makan subjek.Metode : Penelitian ini merupakan studi observasional yang dilakukan dengan desain Cross Sectional. Subjek dalam penelitian ini adalah ibu hamil trimester 2 dan trimester 3 yang tinggal di wilayah kerja Puskesmas Mlonggo II dan Puskesmas Pakis Aji, Jepara. Total sampel 88 ibu hamil dengan teknik sampling yang diambil adalah consecutive sampling. Instrumen penelitian ini yaitu kuesioner, wawancara terkait asupan makan maupun asupan garam beryodium (SQ-FFQ) dan botol urine untuk tempat urine subyek  sebelum diuji dengan metode Enzym Linked Immunosorben Assay (ELISA). Analisis data dilakukan dengan analisis deskriptif rensponden dengan menyajikan distribusi frekuensi masing-masing variabel. Analisis biavariat yaitu untuk mengetahui besar risiko (odds ratio) paparan terhadap kasus dengan menggunakan table 2x2.Hasil : Ibu hamil pada penelitian ini sebanyak 88 subjek. Subjek yang memiliki kadar EIU rendah sebanyak 68,2%. Selain itu dari total subjek, terdapat 46 subjek yang memiliki status gizi overweight (52,3%) dan sebanyak 19 subjek (21,6%) mengalami anemia. Dari hasil uji statistik menunjukkan bahwa tidak adanya hubungan antara LILA (p=0,843), status gizi (p=0,282), status anemia (p=0,561), asupan energi (p=0,360); asupan karbohidrat (p=0,856); asupan protein (p=0,744); asupan lemak (p=0,781); asupan serat (p=0,492); asupan vitamin C (p= 0,401); asupan magnesium (p=0,177); asupan zat besi (Fe) (p=0,122); asupan zink (p=0,141); asupan mangan (p=0,286) dengan kadar EIU pada ibu hamil.Simpulan : Tidak terdapat hubungan antara karakteristik, pola konsumsi garam dan pola makan dengan kadar EIU pada ibu hamil.  
540 |a Copyright (c) 2021 Journal of Nutrition College 
546 |a eng 
690 |a yodium; pola makan; kadar eksresi iodium urin; ibu hamil 
655 7 |a info:eu-repo/semantics/article  |2 local 
655 7 |a info:eu-repo/semantics/publishedVersion  |2 local 
655 7 |a Peer-reviewed Article  |2 local 
786 0 |n Journal of Nutrition College; Vol 10, No 1 (2021): Januari; 47-54 
786 0 |n 2622-884X 
786 0 |n 2337-6236 
787 0 |n https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jnc/article/view/30147/25364 
787 0 |n https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jnc/article/downloadSuppFile/30147/1452 
787 0 |n https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jnc/article/downloadSuppFile/30147/1453 
856 4 1 |u https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jnc/article/view/30147/25364  |z Get Fulltext 
856 4 1 |u https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jnc/article/downloadSuppFile/30147/1452  |z Get Fulltext 
856 4 1 |u https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jnc/article/downloadSuppFile/30147/1453  |z Get Fulltext