Karakterisasi Bakteri yang Berasosiasi dengan Penyakit Pink-Blotchdi P. Sambangan, Karimunjawa

Sindrome penyakit blotch yang menyerang karang massive mengakibatkan kehancuran sistem ekologi terumbu karang. Penyebaran penyakit ini berjalan sangat cepat dibandingkan dengan laju pertumbuhan karang. Tujuan penelitian ini adalah mengisolasi dan mengidentifikasi bakteri yang berasosiasi dengan sind...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Soenardjo, Nirwani (Author)
Format: EJournal Article
Published: Universitas Diponegoro, 2013-01-20.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Sindrome penyakit blotch yang menyerang karang massive mengakibatkan kehancuran sistem ekologi terumbu karang. Penyebaran penyakit ini berjalan sangat cepat dibandingkan dengan laju pertumbuhan karang. Tujuan penelitian ini adalah mengisolasi dan mengidentifikasi bakteri yang berasosiasi dengan sindrom penyakit pink-blotch (PBS) pada karang. Pelaksanaan penelitian  meliputi sampling karang yang dilakukan dengan ScubaDiving pada kedalaman 3 dan 10 meter, identifikasi dan dokumentasi jenis karang yang terserang penyakit secara in situ dengan underwatercamera Nikonos, isolasi dan purifikasi bakteri yang berasosiasi dengan sindrome penyakit blotch, contagious coral experiments skala laboratoris,   postulat Koch's experiment dilakukan di dalam laboratorium dan di lapangan dengan teknik syringe. Identifikasi bakteri yang berasosiasi dengan penyakit karang PBS secara mikrobiologis dilakukan untuk mengetahui genus agen penyebab penyakit. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bakteri yang berasosiasi dengan sindrome penyakit pink-blotch adalah genus Erythrobacter sp.   Kata kunci: terumbu karang, pink-blotch, Erythrobacter sp
Item Description:https://ejournal.undip.ac.id/index.php/buloma/article/view/6928