Kandungan Chromium pada Perairan, Sedimen dan Kerang Darah (Anadara granosa) di Wilayah Pantai Sekitar Muara Sungai Sayung Desa Morosari Kabupaten Demak, Jawa Tengah

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kandungan Chromium pada perairan , sedimen dan Kerang darah(Anadara granosa) di sekitar muara sungai Sayung, Desa Morosari, Kabupaten Demak. Pengambilan sampelmenggunakan metoda acak sistematik. Analisa kandungan Chromium dilakukan berdasarkan kriteria kuali...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Suprapti, Nanik Heru (Author)
Format: EJournal Article
Published: Departemen Biologi, Fakultas Sains dan Matematika, Universitas Diponegoro, 2012-04-25.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kandungan Chromium pada perairan , sedimen dan Kerang darah(Anadara granosa) di sekitar muara sungai Sayung, Desa Morosari, Kabupaten Demak. Pengambilan sampelmenggunakan metoda acak sistematik. Analisa kandungan Chromium dilakukan berdasarkan kriteria kualitas air dariPedoman Penetapan Baku Mutu Lingkungan sesuai keputusan Menteri Lingkungan Hidup Indonesia dan IndekFaktor Konsentrasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kandungan Chromium pada perairan tidak terdeteksi.Sedangkan kandungan Chromium pada sedimen dan Kerang darah (Anadara granosa) ditemukan 0,1278-0,1617ppmberarti telah melebihi batas ambang yang ditentukan (0,0500 ppm). Sifat akumulatif Chromium pada Kerang darahdi daerah penelitian termasuk dalam kategori sifat akumulatif tinggi.
Item Description:https://ejournal.undip.ac.id/index.php/bioma/article/view/3373