Peran Himpunan Mahasiswa dalam Pengembangan Koleksi di Perpustakaan Politeknik Negeri Semarang

Penelitian ini membahas mengenai Peran Himpunan Mahasiswa Divisi Perpustakaan dalam Pengembangan Koleksi di Perpustakaan Elektro Politeknik Negeri Semarang". Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui peran himpunan mahasiswa khususnya divisi perpustakaan dalam kegiatan pengembangan koleksi di Perp...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Suwanto, Sri Ati (Author)
Format: EJournal Article
Published: Program Studi Ilmu Perpustakaan, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Diponegoro, 2018-06-08.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 02306 am a22002293u 4500
001 nuva_undip_2748_1675
042 |a dc 
100 1 0 |a Suwanto, Sri Ati  |e author 
100 1 0 |e contributor 
245 0 0 |a Peran Himpunan Mahasiswa dalam Pengembangan Koleksi di Perpustakaan Politeknik Negeri Semarang 
260 |b Program Studi Ilmu Perpustakaan, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Diponegoro,   |c 2018-06-08. 
500 |a https://ejournal2.undip.ac.id/index.php/anuva/article/view/2748 
520 |a Penelitian ini membahas mengenai Peran Himpunan Mahasiswa Divisi Perpustakaan dalam Pengembangan Koleksi di Perpustakaan Elektro Politeknik Negeri Semarang". Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui peran himpunan mahasiswa khususnya divisi perpustakaan dalam kegiatan pengembangan koleksi di Perpustakaan Elektro Politeknik Negeri Semarang. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif, jenis studi kasus. Pemilihan informan dalam penelitian ini menggunaka teknik pusposive sampling, yaitu dengan pertimbangan mahasiswa yang terlibat  dan melakukan  kegiatan pengembangan koleksi di Perpustakaan Elektro Politeknik Negeri Semarang serta mengetahui kegiatan Himpunan Mahasiswa. Teknik Pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara dan dokumen. Berdasarkan analisis data diketahui bahwa himpunan mahasiswa divisi perpustakaan sangat berperan dalam proses pengembangan koleksi di Perpustakaan Elektro Politeknik Negeri Semarang. Kegiatan yang dilakukan oleh divisi perpustakaan himpunan mahasiswa adalah menganalisis kebutuhan pengguna, melakukan kebijakan pengembangan koleksi, seleksi bahan pustaka, dan melakukan pengadaan. Kegiatan pengembangan koleksi dilakukan sebagai program kerja divisi perpustakaan himpunan mahasiswa. 
540 |a Copyright (c) 2018 Anuva 
546 |a eng 
655 7 |a info:eu-repo/semantics/article  |2 local 
655 7 |a info:eu-repo/semantics/publishedVersion  |2 local 
655 7 |a Peer-reviewed Article  |2 local 
786 0 |n Anuva: Jurnal Kajian Budaya, Perpustakaan, dan Informasi; Vol 2, No 2 (2018): Juni; 193-204 
786 0 |n 2598-3040 
787 0 |n https://ejournal2.undip.ac.id/index.php/anuva/article/view/2748/1675 
856 4 1 |u https://ejournal2.undip.ac.id/index.php/anuva/article/view/2748/1675  |z Get Fulltext