Penyiapan bahan produksi kriya kayu untuk sekolah menengah kejuruan semester 1

Modul dengan judul PENYIAPAN BAHAN PRODUKSI KRIYA KAYU I yang difasilitasi oleh Direktorat Pendidikan Sekolah Menengah Kejuruan Jakarta. Tujuan penyusunan modul ini agar peserta didik memiliki sikap, pengetahuan, dan keterampilan di bidang kriya kayu. Modul ini terdiri dari tiga (3) unit belajar. Pa...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Winarto, Winarto (Author)
Format: Academic Paper
Published: Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah, 2013-12.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 01868 am a22002413u 4500
001 repokemdikbud_10461_
042 |a dc 
100 1 0 |a Winarto, Winarto  |e author 
245 0 0 |a Penyiapan bahan produksi kriya kayu untuk sekolah menengah kejuruan semester 1 
260 |b Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah,   |c 2013-12. 
500 |a http://repositori.kemdikbud.go.id/10461/1/mUilyW2SVA4IZy0kPTwuOMbgvkeHslBzt1Kaej2j.pdf 
520 |a Modul dengan judul PENYIAPAN BAHAN PRODUKSI KRIYA KAYU I yang difasilitasi oleh Direktorat Pendidikan Sekolah Menengah Kejuruan Jakarta. Tujuan penyusunan modul ini agar peserta didik memiliki sikap, pengetahuan, dan keterampilan di bidang kriya kayu. Modul ini terdiri dari tiga (3) unit belajar. Pada Unit Belajar I menjelaskan tentang : 1) Pengertian Kayu, 2) Bagian-bagian Kayu, 3) Sifat-sifat Umum Kayu, 4) Sifat-sifat Fisik kayu, 5) Sifat-sifat Kimia Kayu, dan 6) Jenis-jenis Kayu dengan uraian materi, kegiatan pembelajaran, evaluasi dan sumber belajar. Pada unit belajar II menjelaskan tentang: 1) Kayu buatan. 2) Jenis kayu buatan. Sedangkan Pada Unit Belajar III menjelaskan tentang 1) Pengeringan kayu secara alami, 2) Metode pengeringan alami dan 3)Pengeringan dengan Oven (kiln dry). Selain itu penerapan kesehatan dan keselamatan kerja yang sesuai dengan prosedur standar operasional juga menjadi bagian yang penting untuk dibahas dalam modul ini karena hal ini berkaitan dengan masalah keamanan dan keselamatan bagi manusia maupun lingkungan. 
546 |a en 
690 |a Siswa 
690 |a Guru dan Tenaga Kependidikan 
690 |a Modul Pembelajaran 
690 |a Sekolah 
690 |a Sekolah Kejuruan 
690 |a Buku Sekolah 
655 7 |a Book  |2 local 
655 7 |a PeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repositori.kemdikbud.go.id/10461/ 
856 4 1 |u http://repositori.kemdikbud.go.id/10461/  |z Get Fulltext