Gambar Cadas prasejarah di Indonesia

Indonesia memiliki banyak gambar cadas prasejarah yang dilakukan pada dinding gua, ceruk, maupun tebing karst. gambar peninggalan nenek moyang ini berusia sekitar 4.000 tahun. terdapat lebih dari 400 situs gambar cadas yang tersebut di wilayah Sulawesi, Kalimantan, Maluku, Papua, dan Sumatera. Gamba...

Descripción completa

Guardado en:
Detalles Bibliográficos
Autor principal: Direktorat Pelestarian Cagar Budaya dan Permuseuman, Direktorat Pelestarian Cagar Budaya dan Permuseuman (Autor)
Formato: Academic Paper
Publicado: Direktorat Pelestarian Cagar Budaya dan Permuseuman, 2015.
Materias:
Acceso en línea:Get Fulltext
Etiquetas: Agregar Etiqueta
Sin Etiquetas, Sea el primero en etiquetar este registro!
Descripción
Sumario:Indonesia memiliki banyak gambar cadas prasejarah yang dilakukan pada dinding gua, ceruk, maupun tebing karst. gambar peninggalan nenek moyang ini berusia sekitar 4.000 tahun. terdapat lebih dari 400 situs gambar cadas yang tersebut di wilayah Sulawesi, Kalimantan, Maluku, Papua, dan Sumatera. Gambar cadas ini merupakan warisan budaya yang tidak ternilai. kehadirannya menjadi bukti kebudayaan manusia prasejarah yang telah mampu untuk membuat gambar dengan bahan yang mampu bertahan puluhan ribuan tahun. dapat dikatakan bahwa gambar cadas tersebut merupakan sebuah benuk komunikasi visual manusia prasejarah yang tentunya belum mengenal tulisan.
Notas:http://repositori.kemdikbud.go.id/10547/1/Gambar%20Cadas%20Prasejarah%20di%20Indonesia.mp4