Menyusun buku ilmiah dari laporan hasil penelitian (materi seminar kolegial)

Penelitian merupakan salah satu budaya akademis yang biasa dilakukan oleh mahasiswa, guru, dosen, dan widyaiswara. Bagi yang bergerak di bidang akademis selalu dituntut untuk melakukan penelitian dalam bentuk KTI, skripsi, thesis, disertasi, dsb. Setelah tuntutan tersebut terselesaikan karya-karya i...

Ամբողջական նկարագրություն

Պահպանված է:
Մատենագիտական մանրամասներ
Հիմնական հեղինակ: Istiqomah, Istiqomah (Հեղինակ)
Ձևաչափ: Academic Paper
Հրապարակվել է: 2020.
Խորագրեր:
Առցանց հասանելիություն:Get Fulltext
Ցուցիչներ: Ավելացրեք ցուցիչ
Չկան պիտակներ, Եղեք առաջինը, ով նշում է այս գրառումը!
Նկարագրություն
Ամփոփում:Penelitian merupakan salah satu budaya akademis yang biasa dilakukan oleh mahasiswa, guru, dosen, dan widyaiswara. Bagi yang bergerak di bidang akademis selalu dituntut untuk melakukan penelitian dalam bentuk KTI, skripsi, thesis, disertasi, dsb. Setelah tuntutan tersebut terselesaikan karya-karya ilmiah itu kemudian hanya akan menjadi syarat lulus, selanjutnya dikumpulkan, disimpan di perpustakaan. Agar laporan-laporan tersebut tidak sia-sia dan menjadi tidak bermanfaat akan lebih baik jika laporan-laporan tersebut dapat kita bukukan karena akan jauh lebih bermanfaat untuk banyak orang.
Նյութի նկարագրություն:http://repositori.kemdikbud.go.id/18084/1/PPT-Menyusun%20Buku%20Ilmiah%20dari%20Laporan%20Hasil%20Penelitian.pdf