Upaya penyelamatan diri terhadap gempa dan Ie beuna

Bagi masyarakat Aceh, bisa jadi, peristiwa pada tanggal 26 Desember 2004 merupakan suatu musibah yang meninggalkan trauma yang amat sangat bagi setiap orang. Banyak sanak saudara yang hilang, belum lagi harta benda juga ikut hanyut. Bahkan tidak sedikit, hanya menyisakan baju yang melekat di badan....

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Wibowo, Agus Budi (Author), Rusdi, Piet (Author)
Format: Academic Paper
Published: Direktorat Jenderal Kebudayaan, 2005.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Bagi masyarakat Aceh, bisa jadi, peristiwa pada tanggal 26 Desember 2004 merupakan suatu musibah yang meninggalkan trauma yang amat sangat bagi setiap orang. Banyak sanak saudara yang hilang, belum lagi harta benda juga ikut hanyut. Bahkan tidak sedikit, hanya menyisakan baju yang melekat di badan. Akan tetapi, peristiwa itu dapat diminimalisir denga membuka lembaran lama. Pada dasarnya, di sebagian kalangan para orang tua di Aceh pernah mendengar tsunami. Oleh masyarakat Aceh tsunami ini dikenal dengan nama ie beuna, sedangkan pada masyarakat simeulue dikenal dengan nama seumong.
Item Description:http://repositori.kemdikbud.go.id/18699/1/2005%20Booklet%20Upaya%20penyelematan%20diri%20terhadap%20gempa%20dan%20ie%20beuna.pdf