Budaya masa Paleolitik

Masa paleolitik atau masa berburu dan mengumpulkan makanan tingkat sederhana. Kebudayaan ini terlihat dari peralatan yang sangat sederhana. Kebutuhan hidup yang mendorong manusia pada masa itu harus memanfaatkan benda-benda alam yang mudah ditemukan seperti batu sebagai peralatan. Perlahan, mereka k...

Full beskrivning

Sparad:
Bibliografiska uppgifter
Huvudupphovsmän: Andika, Saputra (Författare, medförfattare), Lenrawati, Lenrawati (Författare, medförfattare), Purnamasari, Nurul Adliyah (Författare, medförfattare)
Materialtyp: Academic Paper
Publicerad: Badan Penelitian dan Pengembangan dan Perbukuan.
Ämnen:
Länkar:Get Fulltext
Taggar: Lägg till en tagg
Inga taggar, Lägg till första taggen!
Beskrivning
Sammanfattning:Masa paleolitik atau masa berburu dan mengumpulkan makanan tingkat sederhana. Kebudayaan ini terlihat dari peralatan yang sangat sederhana. Kebutuhan hidup yang mendorong manusia pada masa itu harus memanfaatkan benda-benda alam yang mudah ditemukan seperti batu sebagai peralatan. Perlahan, mereka kemudian membuat peralatan dengan cara memodifikasinya sehingga lebih efektif dan efisien untuk digunakan. Perkembangan teknologi litik (batu) menunjukkan fase budaya yang sangat panjang dalam kehidupan manusia prasejarah. Pada awalnya, teknologi litik sangat sederhana dengan cara memanfaatkan batu kerakal, kemudian dimodifikasi dengan cara dipangkas hanya beberapa kali. Namun seiring perkembangan kebutuhan yang semakin kompleks teknik modifikasi kemudian mulai berubah dengan teknologi yang lebih rumit untuk kebutuhan alat yang lebih efektif
Beskrivning:http://repositori.kemdikbud.go.id/19164/1/POSTER-20201112qw-1-1200x650.png