Randi dan hutan bukit giri (Audio)

Adik-adikku yang baik .... Tahukah kalian manfaat pohon bagi kehidupan manusia? Betul, pohon menghasilkan bahan makanan dan obat-obatan. Kayunya dapat digunakan sebagai bahan untuk membuat kertas, bahan bangunan, dan masih banyak lagi.Sayangnya, setiap hari manusia menebang pohon. Jumlah pohon pun t...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Achroni, Dawud (Author)
Format: Academic Paper
Published: Badan Pengembangan Bahasa dan Perbukuan, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2019.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Adik-adikku yang baik .... Tahukah kalian manfaat pohon bagi kehidupan manusia? Betul, pohon menghasilkan bahan makanan dan obat-obatan. Kayunya dapat digunakan sebagai bahan untuk membuat kertas, bahan bangunan, dan masih banyak lagi.Sayangnya, setiap hari manusia menebang pohon. Jumlah pohon pun terus berkurang. Hutan yang dahulu lebat kini menjadi gundul. Akibatnya, bencana banjir makin sering terjadi. Apa yang dapat kita lakukan untuk mengatasi keadaan ini?
Item Description:http://repositori.kemdikbud.go.id/21049/1/RANDI%20DAN%20HUTAN%20BUKIT%20GIRI.mp3