Lebih dekat dengan wastra Indonesia

Wastra adalah kain khas tradisional milik bangsa Indonesia yang memiliki makna dan simbol tersendiri dengan matra tradisional setempat yang mengacu kepada dimensi seperti warna, ukuran panjang atau lebar. Hakikatnya, wastra tidak hanya sekedar kain untuk tata busana dan style daerah saja, tetapi jug...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Pratiwi, Wulan Mulya (Contributor), Nofitasari, Dian (Contributor), Dini, Ana Diana Farah (Author), Devi, Nazra (Author), Djajadiredja, Mira (Author), Mega, Saraah (Author)
Format: Academic Paper
Published: Direktorat Pelindungan Kebudayaan, 2020.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Wastra adalah kain khas tradisional milik bangsa Indonesia yang memiliki makna dan simbol tersendiri dengan matra tradisional setempat yang mengacu kepada dimensi seperti warna, ukuran panjang atau lebar. Hakikatnya, wastra tidak hanya sekedar kain untuk tata busana dan style daerah saja, tetapi juga merupakan filosofis dan dimensi budaya Indonesia. Beberapa contoh ragam kain wastra nusantara adalah: batik,songket. ulos, sasirangan, sarung Bugis, tapis, gringsing, jumputan,poleng, besurek dan lain sebagainya.
Item Description:http://repositori.kemdikbud.go.id/21318/1/Lebih%20Dekat%20dengan%20Wastra%20Indonesia.pdf