Macapat modern dalam sastra Jawa : analisis bentuk dan isi

Penerbitan buku Macapat Modern dalam Sastra Jawa: Analisis Bentuk dan lsi ini merupakan salah satu upaya ke arah itu. Kehadiran buku ini tidak terlepas dari kerja sarna yang baik dengan berbagai pihak, terutama para peneliti. Penelitian ini bertujuan menelaah macapat modern dalam sastra Jawa, dengan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Haryatmo, Sri (Author), Rahayu, Prapti (Author), Mulyani, Hesti (Author), Nugraha, Christianto W. (Author)
Other Authors: Adiwimarta, Sri Sukesi (Contributor)
Format: Academic Paper
Published: Pusat Bahasa, 2003.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penerbitan buku Macapat Modern dalam Sastra Jawa: Analisis Bentuk dan lsi ini merupakan salah satu upaya ke arah itu. Kehadiran buku ini tidak terlepas dari kerja sarna yang baik dengan berbagai pihak, terutama para peneliti. Penelitian ini bertujuan menelaah macapat modern dalam sastra Jawa, dengan sasaran teks-teks sastra Jawa modern yang terbit di media massa, naskah-naskah hasil lomba yang diadakan oleh instansi pemerintah maupun swasta, serta naskah-naskah macapat yang pernah disiarkan di media elektronika dengan ditopang oleh teori-teori macapat. Penelitian Macapat Modern daLam Sastra iawa: AnaLisis Bentuk dan lsi ini diharapkan dapat memberikan gambaran bagaimana bentuk- bentuk tembang macapat modern serta bagaimana tema-tema yang digarap oleh pengarang pada zaman sekarang .
Item Description:http://repositori.kemdikbud.go.id/2226/1/Macapat%20Moderen%20Dalam%20Sastra%20Jawa%20Analisis%20Bentuk%20%26%20Isi%20%282003%29.pdf