Norma dan standar laboratoriun/bengkel SMK: kompetensi keahlian teknik komputer dan jaringan

Disrupsi teknologi di era revolusi industri 4.0 ditandai dengan semakin meluasnya penerapan otomatisasi, artificial intelligence, big data, internet of things(loT) di industri dunia usaha dan dunia kerja (IDUKA) mengakibatkan perubahan-perubahan besar pada cara belajar, cara berinteraksi dan cara be...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Surjono, Herman Dwi (Author), Khairudin, Moh (Author), Nugraheni, Mutiara (Author), Ismara, K. Ima (Author), Darmono, Darmono (Author), Fitrihana, Noor (Author), Syauqi, Khusni (Author), Hariyanto, Didik (Author), Suharti, Sri (Author), Andalusia, Sandy Hutama (Author), Yunita, Christina (Author), Subhan, Muhammad (Author)
Other Authors: Rochman, Fajar Nur (Contributor), Utami, Anindya (Contributor)
Format: Academic Paper
Published: Direktorat Sekolah Menengah Kejuruan, Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2021-11.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Disrupsi teknologi di era revolusi industri 4.0 ditandai dengan semakin meluasnya penerapan otomatisasi, artificial intelligence, big data, internet of things(loT) di industri dunia usaha dan dunia kerja (IDUKA) mengakibatkan perubahan-perubahan besar pada cara belajar, cara berinteraksi dan cara bekerja. SMK dituntut menghasilkan lulusan yang semakin relevan dan adaptif dengan tuntutan kebutuhan sumber daya manusia (SDM) di IDUKA saat ini dan masa depan. Untuk menyiapkan SDM yang berkualitas dan berdaya saing dalam mendukung agenda Making lndonesia 4.0diperlukan dukungan dan adopsi peralatan yang relevan dengan kebutuhan industri 4.0 di SMK sehingga lulusan SMK memiliki keterampilan baru yang dibutuhkan pasar kerja ke depan. Untuk menjamin kualitas proses pembelajaran yang bermutu dan relevan di SMK, maka diperlukan norma dan standar peralatan yang menunjang terwujudnya capaian pembelajaran di setiap kompetensi keahlian. Pengembangan norma dan standar peralatan ini dilandaskan pada kebutuhan kurikulum, klaster uji kompetensi kerangka kualifikasi kerja nasional (KKNI) untuk SMK, kompetensi jabatan pertama lulusan SMK dan berorientasi pada kebutuhan dunia kerja di era industri 4.0.
Item Description:http://repositori.kemdikbud.go.id/22549/1/Keahlian%20teknik%20komputer%20dan%20jaringan.pdf