Pengembangan strategi kemitraan perguruan tinggi, industri, dan pemerintahan di Indonesia

Temuan awal studi ini disajikan pada Konferensi Triple Helix ke-10, yang diadakan di Bandung, 8 - 10 Agustus 2012, dan laporannya diterbitkan di dalam Procedia Social and Behavioral Sciences Elsevier. Naskah lengkap artikel tersebut ditampilkan pada Annex I dokumen ini, dan tersedia di alamat situs...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Moeliodihardjo, Bagyo Y (Author), Soemardi, Biemo W (Author), Brodjonegoro, Satryo S (Author)
Format: Academic Paper
Published: Program Kemitraan untuk Pengembangan Kapasitas dan Analisis Pendidikan, 2013-10.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Temuan awal studi ini disajikan pada Konferensi Triple Helix ke-10, yang diadakan di Bandung, 8 - 10 Agustus 2012, dan laporannya diterbitkan di dalam Procedia Social and Behavioral Sciences Elsevier. Naskah lengkap artikel tersebut ditampilkan pada Annex I dokumen ini, dan tersedia di alamat situs http://dx.doi.org/10.1016/j.sbspro.2012.09.468. Studi ini menemukan bahwa perguruan tinggi, industri, dan pemerintah masih berada dalam dunianya (sphere) masing-masing dan cukup jauh dari satu sama lain. Tim studi menemukan beberapa contoh kemitraan produktif yang berhasil, dimana pengetahuan dikembangkan dan dimanfaatkan bersama. Tim studi menjumpai satu kasus dimana ketiganya mengembangkan strategi dan gagasan bersama dan membangun organisasi baru untuk menerapkannya. Walaupun demikian, kasus tersebut merupakan kasus khusus dan bukan kasus umum dalam sistem inovasi.
Item Description:http://repositori.kemdikbud.go.id/8483/1/ACDP025%20-%20University-Government-Industry-Partnership-Indonesia.pdf