PENGARUH PEMBERIAN JUS DAUN UBI JALAR (Ipomoea batatas (L.) Lam) TERHADAP KADAR KOLESTEROL TOTAL TIKUS WISTAR JANTAN (Rattus norvegicus) YANG DIBERI PAKAN TINGGI LEMAK

Latar Belakang: Peningkatan kadar kolesterol total meningkatkan resiko terjadinya penyakit kardiovaskuler. Daun ubi jalar merupakan bahan makanan yang mengandung polifenol, flavonoid, quercetin, tanin, dan serat yang efektif menurunkan kadar kolesterol total. Penelitian ini bertujuan untuk menganali...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Witosari, Nidya (Author), Widyastuti, Nurmasari (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2014-10.
Subjects:
Online Access:http://expocpnsbumn.blogspot.com/
http://eprints.undip.ac.id/45233/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 02322 am a22002053u 4500
001 repository_undip_45233_
042 |a dc 
100 1 0 |a Witosari, Nidya  |e author 
700 1 0 |a Widyastuti, Nurmasari  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH PEMBERIAN JUS DAUN UBI JALAR (Ipomoea batatas (L.) Lam) TERHADAP KADAR KOLESTEROL TOTAL TIKUS WISTAR JANTAN (Rattus norvegicus) YANG DIBERI PAKAN TINGGI LEMAK 
260 |c 2014-10. 
500 |a http://eprints.undip.ac.id/45233/1/662_NIDYA_WITOSARI.pdf 
520 |a Latar Belakang: Peningkatan kadar kolesterol total meningkatkan resiko terjadinya penyakit kardiovaskuler. Daun ubi jalar merupakan bahan makanan yang mengandung polifenol, flavonoid, quercetin, tanin, dan serat yang efektif menurunkan kadar kolesterol total. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pemberian jus daun ubi jalar terhadap kadar kolesterol total serum tikus yang diberi pakan tinggi lemak. Metoda: Penelitian eksperimental dengan pre-post test dilakukan pada 12 tikus wistar jantan (Rattus norvegicus) yang diberi pakan tinggi lemak yang dikelompokkan menjadi 2 kelompok yaitu: 1 kelompok kontrol dan 1 kelompok yang diberikan jus daun ubi jalar. Dosis berdasarkan kadar quercetin yaitu sebesar 2 mg/kgBB. Kadar quercetin jus daun ubi jalar dianalisis sehingga diperoleh dosis sebesar 0.006 ml/gBB tikus/ hari. Jus daun ubi jalar diberikan selama 14 hari dengan cara di sonde. Kadar kolesterol total serum ditentukan melalui metode CHOD-PAP. Data dianalisis dengan paired t-test, independent t-test, uji Willcoxon, dan uji Mann-Whitney. Hasil: Pemberian jus daun ubi jalar mampu menurunkan kadar kolesterol total serum. Rerata penurunan kadar kolesterol total sebesar 6,22 mg/dl. Rerata kadar kolesterol total kelompok kontrol mengalami peningkatan sebesar 3,54 mg/dl. Tidak ada perbedaan yang signifikan (p>0.05) pada perubahan kadar kolesterol total Kesimpulan: Pemberian jus daun ubi jalar sebesar 0.006 ml/gBB/hari selama 14 hari dapat menurunkan kadar serum kolesterol total pada tikus yang diberi pakan tinggi lemak 
690 |a R Medicine (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://expocpnsbumn.blogspot.com/ 
787 0 |n http://eprints.undip.ac.id/45233/ 
856 4 1 |u http://expocpnsbumn.blogspot.com/ 
856 4 1 |u http://eprints.undip.ac.id/45233/