RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN PENYEDIAAN ARSIP STATIS DI KANTOR PERPUSTAKAAN DAN ARSIP DAERAH KABUPATEN TEGAL

Terkait dengan fungsi arsip yang sangat penting, lembaga kearsipan sebagai instansi yang diberi kewenangan mengatur, menyimpan, memelihara, dan menyelamatkan arsip dituntut untuk mengelola arsip dengan baik agar mudah diakses dan dilayankan kepada para pengguna.Tujuan penelitian yang ingin dicapai y...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Saputro, Kurniawan (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2015-05-05.
Subjects:
Online Access:http://eprints.undip.ac.id/45506/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 02377 am a22002053u 4500
001 repository_undip_45506_
042 |a dc 
100 1 0 |a Saputro, Kurniawan  |e author 
245 0 0 |a RESPON PENGGUNA TERHADAP LAYANAN PENYEDIAAN ARSIP STATIS DI KANTOR PERPUSTAKAAN DAN ARSIP DAERAH KABUPATEN TEGAL 
260 |c 2015-05-05. 
500 |a http://eprints.undip.ac.id/45506/1/4._BAB_I.pdf 
500 |a http://eprints.undip.ac.id/45506/2/5._BAB_II.pdf 
500 |a http://eprints.undip.ac.id/45506/3/6._BAB_III.pdf 
500 |a http://eprints.undip.ac.id/45506/4/7._BAB_IV.pdf 
520 |a Terkait dengan fungsi arsip yang sangat penting, lembaga kearsipan sebagai instansi yang diberi kewenangan mengatur, menyimpan, memelihara, dan menyelamatkan arsip dituntut untuk mengelola arsip dengan baik agar mudah diakses dan dilayankan kepada para pengguna.Tujuan penelitian yang ingin dicapai yaitu untuk mendapatkan respon pengguna tentang layanan penyediaan arsip statis di Kantor Perpustakaan dan Arsip Daerah Kabupaten Tegal. Manfaat penelitian ini dapat digunakan sebagai bahan acuan dan pendukung untuk penelitian sejenis dan usaha pengembangan lebih lanjut di masa yang akan datang. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Populasi dari penelitian ini yaitu seluruh pengguna jasa layanan penyediaan arsip statis pada Kantor Perpustakaan dan Arsip Daerah Kabupaten Tegal. Sampel yang digunakan dari jumlah populasi yang ada yaitu 6 orang, dengan teknik Purposive Sampling. Analisis data yang digunakan adalah model analasis interaktif yang terdiri dari tiga hal utama yaitu reduksi data, penyajian data, penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kurang baiknya respon pengguna terhadap layanan penyediaan arsip statis di Kantor Perpustakaan dan Arsip Daerah Kabupaten Tegal. Kurang maksimalnya layanan penyediaan pada Kantor Perpustakaan dan Arsip Daerah Kabupaten Tegal yang menghasilkan respon kurang baik dari pengguna. Hal ini dibuktikan dengan hasil wawancara kepada informan dan hasil dokumentasi foto yang menjelaskan bahwa perlu dilengkapinya fasilitas sarana dan prasaran serta penambahan sumber daya manusia agar layanan penyediaan lebih prima. 
690 |a Z665 Library Science. Information Science 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://eprints.undip.ac.id/45506/ 
856 4 1 |u http://eprints.undip.ac.id/45506/