PROSES PEMBUATAN MINYAK KEMIRI DENGAN VARIABEL KECEPATAN PUTAR ULIR DAN SUHU PENGEPRESAN MENGGUNAKAN SCREW PRESS (Process of Making Candlenut with Variable Screw Rotational Speed and Pressing Temperature Using Screw Press)

Kemiri (Aleurites moluccana) adalah tumbuhan yang bijinya dimanfaatkan sebagai sumber minyak dan rempah-rempah. Biji yang terdapat di dalamnya memiliki lapisan pelindung yang sangat keras dan mengandung minyak yang cukup banyak yaitu 63 gram per 100 gram biji kemiri. Minyak kemiri termasuk kelompok...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: KURNIAWATI, DWI (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2015.
Subjects:
Online Access:http://eprints.undip.ac.id/47986/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Kemiri (Aleurites moluccana) adalah tumbuhan yang bijinya dimanfaatkan sebagai sumber minyak dan rempah-rempah. Biji yang terdapat di dalamnya memiliki lapisan pelindung yang sangat keras dan mengandung minyak yang cukup banyak yaitu 63 gram per 100 gram biji kemiri. Minyak kemiri termasuk kelompok minyak mengering (drying oil). Lemak dan minyak dapat diperoleh dari ekstraksi jaringan hewan atau tanaman dengan tiga cara, yaitu rendering, pengepresan (pressing), atau dengan pelarut. Dua cara yang umum dalam pengepresan mekanis yaitu pengepresan hidrolik (hydraulic pressing) dan pengepresan berulir (screw pressing). Cara screw pressing memerlukan perlakuan pendahuluan yang terdiri dari proses pemasakan atau tempering. Objek dalam penelitian ini yaitu untuk memperlajari kecepatan putar ulir dan suhu pengepresan terhadap rendemen minyak kemiri. Biji kemiri disortir dan dibersihkan kemudian dipanaskan pada suhu 70ºC selama 1 jam. Biji kemiri tersebut dipres dengan variabel suhu dan kecepatan putar ulir. Analisa yang akan dilakukan terhadap produk adalah rendemen, densitas, viskositas, bilangan asam dan bilangan penyabunan. Kata Kunci : Kemiri, Minyak kemiri, Screw pressing
Item Description:http://eprints.undip.ac.id/47986/1/COVER.pdf
http://eprints.undip.ac.id/47986/2/BAB_I.pdf
http://eprints.undip.ac.id/47986/3/BAB_II.pdf
http://eprints.undip.ac.id/47986/4/BAB_III.pdf
http://eprints.undip.ac.id/47986/5/BAB_IV.pdf
http://eprints.undip.ac.id/47986/6/BAB_V.pdf
http://eprints.undip.ac.id/47986/7/BAB_VI.pdf
http://eprints.undip.ac.id/47986/8/BAB_VII.pdf
http://eprints.undip.ac.id/47986/9/DAFTAR_PUSTAKA.pdf
http://eprints.undip.ac.id/47986/10/lampiran.pdf