PENGARUH PENAMBAHAN ZEOLIT PADA PROSES PELLETING LIMBAH PENETASAN TERHADAP KEAMANAN PRODUK PELLET SEBAGAI BAHAN PAKAN ALTERNATIF DILIHAT DARI JUMLAH Coliform dan Salmonella

BAKHTIAR ALI WARDANA. 23010111130069. 2016. Pengaruh Penambahan Zeolit pada Proses Pelleting Limbah Penetasan terhadap Keamanan Produk Pellet sebagai Bahan Pakan Alternatif Dilihat dari Jumlah Coliform dan Salmonella. (Effect of Zeolite Administration on Pelleting Process of Hatchery Wastes to the P...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: WARDANA, Bakhtiar Ali (Author), SULISTIYANTO, Bambang (Author), SUMARSIH , Sri (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2016.
Subjects:
Online Access:http://eprints.undip.ac.id/48442/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 03263 am a22002653u 4500
001 repository_undip_48442_
042 |a dc 
100 1 0 |a WARDANA, Bakhtiar Ali  |e author 
700 1 0 |a SULISTIYANTO, Bambang  |e author 
700 1 0 |a SUMARSIH , Sri  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH PENAMBAHAN ZEOLIT PADA PROSES PELLETING LIMBAH PENETASAN TERHADAP KEAMANAN PRODUK PELLET SEBAGAI BAHAN PAKAN ALTERNATIF DILIHAT DARI JUMLAH Coliform dan Salmonella 
260 |c 2016. 
500 |a http://eprints.undip.ac.id/48442/1/COVER.pdf 
500 |a http://eprints.undip.ac.id/48442/2/BAB_I.pdf 
500 |a http://eprints.undip.ac.id/48442/3/BAB_II.pdf 
500 |a http://eprints.undip.ac.id/48442/4/BAB_III.pdf 
500 |a http://eprints.undip.ac.id/48442/5/BAB_IV.pdf 
500 |a http://eprints.undip.ac.id/48442/6/BAB_V.pdf 
520 |a BAKHTIAR ALI WARDANA. 23010111130069. 2016. Pengaruh Penambahan Zeolit pada Proses Pelleting Limbah Penetasan terhadap Keamanan Produk Pellet sebagai Bahan Pakan Alternatif Dilihat dari Jumlah Coliform dan Salmonella. (Effect of Zeolite Administration on Pelleting Process of Hatchery Wastes to the Product Safety as an Alternative Feedstuff Viewed From the Total Coliform and Salmonella). (Pembimbing : BAMBANG SULISTIYANTO dan SRI SUMARSIH) Limbah penetasan merupakan hasil sisa dari proses produksi hatchery yang belum dimanfaatkan secara maksimal sebagai bahan pakan.Penelitian ini dilakukan untuk mengkaji pengaruh penambahan zeolit pada proses pengolahan terhadap jumlah bakteriColiform dan Salmonella pada pellet limbah penetasan sebagai bahan pakan alternatif. Penelitian dilaksanakan pada bulan Maret - Juni 2015 di Laboratorium Teknologi Pakan, Fakultas Peternakan dan Pertanian, Universitas Diponegoro, Semarang. Analisis jumlah Coliform dan Salmonella dilaksanakan di Laboratorium Mikrobiologi, SMK Theresiana, Semarang. Penelitian menggunakan materi berupa limbah penetasan ayam yang terdiri dari cangkang telur, telur gagal menetas, telur busuk dan Day Old Chick (DOC) afkir, zeolit. Alat yang digunakan meliputi ember dan plastik, blender, grinder, mesin pelleting dan peralatan analisis Coliform dan Salmonella.Rancangan penelitian menggunakan rancangan acak lengkap (RAL) 4 perlakuan dangan 5 ulangan. Perlakuan T0= Limbah penetasan + 0% zeolit, T1= Limbah Penetasan + 2% zeolit, T2= Limbah Penetasan + 4% zeolit dan T3= Limbah Penetasan + 6% zeolit. Parameter yang diamati adalah jumlah bakteri Coliform dan Salmonella serta tingkat keamanan sebagai bahan pakan alternatif. Hasil penelitian menunjukan penambahan zeolit dalam pengolahan limbah penetasan mampu menurunkan Coliform dan menekan keberadaan Salmonella. Penggunaan zeolit sampai dengan taraf 6% dapat menurunkan bakteri Coliform sampai dengan 1,33 x 105 cfu/g. Kesimpulan yang diperoleh adalah penambahan zeolit sampai dengan taraf 6% dapat menurunkan Coliform dan keberadaan Salmonella negatif. Pellet hasil olahan limbah penetasan dikategorikan aman dan layak sebagai bahan pakan alternatif dilihat dari jumlah bakteri Coliform dan Salmonella. 
690 |a SF Animal culture 
690 |a QK Botany 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://eprints.undip.ac.id/48442/ 
856 4 1 |u http://eprints.undip.ac.id/48442/