Pengaruh Budaya Organisasi dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Pegawai dengan Perilaku Kerja Sebagai Variabel Intervening

Peran pegawai dan kepala dinas sangatlah penting dalam pelaksanaan kegiatan pemerintahan dan pembangunan. Sumber daya yang dimiliki oleh suatu instansi atau organisasi salah satunya adalah sumber daya manusia. Sumber daya manusia merupakan salah satu aset yang dimiliki oleh suatu instansi yang memil...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: JANNAH, Riskiyatul (Author)
Other Authors: SALEH, Chairul (Contributor), NUSBANTORO, Ariwan Joko (Contributor)
Format: Academic Paper
Published: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jember, 2021-05-19T02:42:54Z.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 01645 am a22002293u 4500
001 repository_unej_123456789_104635
042 |a dc 
100 1 0 |a JANNAH, Riskiyatul  |e author 
100 1 0 |a SALEH, Chairul  |e contributor 
100 1 0 |a NUSBANTORO, Ariwan Joko  |e contributor 
245 0 0 |a Pengaruh Budaya Organisasi dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Pegawai dengan Perilaku Kerja Sebagai Variabel Intervening 
260 |b Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jember,   |c 2021-05-19T02:42:54Z. 
500 |a 130810201120 
500 |a http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/104635 
500 |a Manajemen 
500 4 1 |u 8102011 
520 |a Peran pegawai dan kepala dinas sangatlah penting dalam pelaksanaan kegiatan pemerintahan dan pembangunan. Sumber daya yang dimiliki oleh suatu instansi atau organisasi salah satunya adalah sumber daya manusia. Sumber daya manusia merupakan salah satu aset yang dimiliki oleh suatu instansi yang memiliki peranan penting. Adanya sumber daya manusia yang handal maka kegiatan pemerintahan dan pembangunan akan berjalan dengan lancar. Untuk membentuk sumber daya manusia yang handal dibutuhkan pendidikan yang berkualitas, bimbingan mental, pelatihan pelatihan, dan lapangan kepegawaian yang memadai. Hal yang penting juga adalah bagaimana menciptakan sumber daya manusia yang dapat menghasilkan kinerja optimal untuk mencapai tujuan bersama dalam suatu organisasi. 
546 |a Ind 
690 |a Budaya Organisasi, Dan Lingkungan Kerja 
655 7 |a Thesis  |2 local 
787 0 |n http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/104635 
856 4 1 |u http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/104635  |z Get Fulltext