Implementasi Metode Make A Match Dalam Pendekatan Saintifikmata Pelajaran Pkn Pada Siswa Kelas Iv Sdn Kebonsari 01 Jember

Pembelajaran dengan pendekatan saintifk memerlukan variasi berbagai metode pembelajaran agar proses pembelajaran lebih bermakna, salah satunya dengan menerapkan metode Make A Match. Implementasi Make A Match dalam Pendekatan saintifik bertujuan untuk membuat siswa lebih aktif dan kritis sehingga ber...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: MUCHTAR, Imam (Author), ZAHROU, Chumi (Author), AYU S, Serli (Author)
Format: Academic Paper
Published: Jurnal Pancaran Pendidikan, 2021-09-24T01:44:00Z.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Pembelajaran dengan pendekatan saintifk memerlukan variasi berbagai metode pembelajaran agar proses pembelajaran lebih bermakna, salah satunya dengan menerapkan metode Make A Match. Implementasi Make A Match dalam Pendekatan saintifik bertujuan untuk membuat siswa lebih aktif dan kritis sehingga berdampak pada hasil belajar. Pada pembelajaran PKN aktivitas dan hasil belajar siswa kategori cukup. Rumusan masalah penelitian ini adalah bagaimanakah implementasi Metode Make A Match dalam Pendekatan Saintifik dapat meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas dengan 2 siklus tiap siklus meliputi perencanaan, tindakan, observasi dan refleksi. Pengumpulan data menggunakan metode observasi, wawancara, tes, dan dokumen. Hasil penelitian menunjukkan aktivitas pra siklus 48,55%, siklus I 71,44% dan siklus II 92,36%. Hasil belajar afektif siswa pra siklus 60,03%, siklus I 77,13%, dan siklus II 85,69%. Hasil belajar kognitif siswa pra siklus 64,73%,siklus I 73,15%, dan siklus II 83,10%. Hasil belajar psikomotorik siswa pra siklus 65,39%,siklus I 71,38%, dan siklus II 85,85%. Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa implementasi metode make a match dalam pendekatan saintifik sangat efektif dapat dilihat dari adanya peningkatan aktivitas dan hasil belajar siswa kelas IV A di SDN Kebonsari 01 Jember. Hendaknya guru bisa melakukan variasi-variasi metode pembelajaran.
Item Description:http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/105241
KODEPRODI0210101#Pendidikan Matematika
NIDN0012075401
NIDN0015097705