PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING TIPE SEMI TERSTRUKTUR TERHADAP PEMAHAMAN FISIKA SISWA BERDASARKAN TAKSONOMI SOLO (THE STRUCTURE OF THE OBSERVED LEARNING OUTCOME) DI SMA

Berdasarkan analisis data yang diperoleh, maka kesimpulan dari penelitian ini: 1) Pemahaman fisika level pre-structural kelas kontrol cukup tinggi dibandingkan kelas eksperimen; 2) Tidak ada pengaruh model pembelajaran Problem Posing tipe semi terstruktur terhadap pemahaman fisika siswa level unistr...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: SOFIYANA, Anis Wilujeng (Author)
Other Authors: SUPRIADI, Bambang (Contributor), HARIJANTO, Alex (Contributor)
Format: Academic Paper
Published: 2015-12-17T01:17:58Z.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Berdasarkan analisis data yang diperoleh, maka kesimpulan dari penelitian ini: 1) Pemahaman fisika level pre-structural kelas kontrol cukup tinggi dibandingkan kelas eksperimen; 2) Tidak ada pengaruh model pembelajaran Problem Posing tipe semi terstruktur terhadap pemahaman fisika siswa level unistructural; 3) Tidak ada pengaruh model pembelajaran Problem Posing tipe semi terstruktur terhadap pemahaman fisika siswa level multi-structural; 4) Ada pengaruh model pembelajaran Problem Posing tipe semi terstruktur terhadap pemahaman fisika siswa level relational; 5) Tidak ada pengaruh model pembelajaran Problem Posing tipe semi terstruktur terhadap pemahaman fisika siswa level extended abstract.
Item Description:090210102008
http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/67661