Mekanisme Signaling Transduction Inflamasi Kronis Dengan Kanker

Jember University Press 11-12 Okt 2013 Proceeding Book Forkinas V Forum Komunikasih Ilmiah Nasional V Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Jember

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Hernawati, Sri (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2016-02-15T02:28:19Z.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 02137 am a22002053u 4500
001 repository_unej_123456789_73291
042 |a dc 
100 1 0 |a Hernawati, Sri  |e author 
245 0 0 |a Mekanisme Signaling Transduction Inflamasi Kronis Dengan Kanker 
260 |c 2016-02-15T02:28:19Z. 
500 |a http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/73291 
520 |a Jember University Press 11-12 Okt 2013 Proceeding Book Forkinas V Forum Komunikasih Ilmiah Nasional V Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Jember 
520 |a Inflamasi secara fisiologis dibutuhkan oleh tubuh dalam proses sistem pertahanan tubuh, tetapi pada kasus kanker, inflamasi kronis merupakan lingkungan mikro pendukung pertumbuhan dan perkembangan kanker.Inflamasi kronis terjadi jika proses inflamasi akut gagal dan antigen menetap, hal ini memicu berbagai penyakit (termasuk kanker ).Inflamasi kronis dihubungkan dengan berbagai tahapan yang terlibat dalam karsinogenesis.Inflamasi kronis berkembang melalui berbagai mediator inflamasi misal sitokin (TNF-α,IL-6 dan IL-17, mendukung pertumbuhan kanker) , (TRAIL,IL-10 dan IL-12 ,menekan pertumbuhan kanker) dan ada beberapa sitokin yang mempunyai peran ganda antara lain (TGF-β,IL-23). Sitokin disekresi oleh sel kanker ,sel imun,sel inflamasi,baik yang pro kanker maupun yang anti kanker .Aktivitas sitokin pro kanker di produksi , kanker akan tumbuh dan berkembang .Hasil dari beberapa penelitian menunjukkan inflamasi kronis merupakan lingkungan mikro yang persisten mendukung promosi kanker ,invasi ,angiogenesis dan metastasis kanker, disisi lain ada beberapa sitokin yang dapat menghambat kanker. Kesimpulan kajian ini adalah memberikan dasar pengetahuan untuk menghambat pertumbuhan dan perkembangan dengan jalan menekan sitokin pro kanker dan meningkatkan produksi sitokin anti kanker sebagai dasar teori untuk terapetik penderita kanker. 
546 |a id 
690 |a Inflamasi kronis 
690 |a Kanker 
690 |a Signal Transduction 
655 7 |a Prosiding  |2 local 
787 0 |n http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/73291 
856 4 1 |u http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/73291  |z Get Fulltext