Sistem akuntansi pinjaman polis kepada nasabah di AJB Bumiputera 1912 Rayon Utama Rambipuji Jember

Sasaran utama pembangunan jangka panjang sebagaimana tertera dalam Garis-garis Besar Haluan Negara adalah terciptanya landasan yang kuat bagi bangsa Indonesia untuk tumbuh dan berkembang atas kekuatannya sendiri menuju masyarakat yang adil dan makmur berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar 194...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: FAUZI, Ahmad (Author)
Other Authors: Effendi, Rochman (Contributor)
Format: Academic Paper
Published: 2016-06-20T01:55:07Z.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 02725 am a22002053u 4500
001 repository_unej_123456789_74886
042 |a dc 
100 1 0 |a FAUZI, Ahmad  |e author 
100 1 0 |a Effendi, Rochman  |e contributor 
245 0 0 |a Sistem akuntansi pinjaman polis kepada nasabah di AJB Bumiputera 1912 Rayon Utama Rambipuji Jember 
260 |c 2016-06-20T01:55:07Z. 
500 |a 980803104226 
500 |a http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/74886 
520 |a Sasaran utama pembangunan jangka panjang sebagaimana tertera dalam Garis-garis Besar Haluan Negara adalah terciptanya landasan yang kuat bagi bangsa Indonesia untuk tumbuh dan berkembang atas kekuatannya sendiri menuju masyarakat yang adil dan makmur berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945. Pembangunan ekonomi memerlukan dukungan investasi dalam jumlah yang memadai yang pelaksanaannya harus berdasarkan kemampuan sendiri dan oleh karena itu diperlukan usaha yang sungguh-sungguh untuk mengerahkan dana investasi, khususnya yang bersumber dari tabungan masyarakat. Usaha peransuransian sebagai salah satu lembaga keuangan menjadi penting peranannya, karena dari kegiatan usaha ini diharapkan dapat semakin meningkat lagi pengerahan dana masyarakat untuk pembiayaan pembangunan. Dalam kenyataannya, pembangunan tidak luput pula dari berbagai resiko yang dapat mengganggu hasi l pembangunan yang telah dicapai. Sehubungan dengan itu dibutuhkan hadimya usaha peransuransian yang tangguh, yang dapat menampung kerugian yang dapat timbul oleh adanya berbagai resiko. Kebutuhankebutuhan akan jasa usaha peransuransian j uga merupakan salah satu sarana fi nansial dalam tata kehidupan ekonomi rumah tangga, baik dalam menghadapi resiko finansial yang timbul sebagai akibat dari resiko yang paling mendasar, yaitu resiko alamiah datangnya kematian, maupun dalam menghadapi berbagai resiko atas harta benda yang dimlliki. Kebutuhan akan hadimya usaha peransuransian juga dirasakan oleh dunia usaha mengingat disatu pihak terdapat berbagai resiko yang secara sadar dan rasional dirasakan dapat mengganggu kesinambungan kegiatan usahanya, dilain pihak dunia usaha sering kali tidak dapat menghindarkan jasa usaha peransuransian. Usaha asuransi merupakan usaha yang menjanjikan perlindungan kepada pihak tertanggung untuk memberikan penggantian kepada tertanggung dan sekaligus usaha ini menyangkut dana masyarakat. Dengan kedua peranan usaha asuransi tersebut, perkembangan pembangunan ekonomi semakin meningkat . 
546 |a id 
690 |a Sistem Akuntansi 
690 |a Pinjaman Polis 
655 7 |a Diploma Report  |2 local 
787 0 |n http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/74886 
856 4 1 |u http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/74886  |z Get Fulltext