Mekanisme Pengenaan PPh 21 atas Upah Buruh Petik Kopi pada NV. PP. Glen Falloch Glenmore-Banyuwangi

Sebagai negara yang sedang berkembang, negara Indonesia harus melaksanakan pembangunan. Pembangunan adalah suatu proses tindakan untuk mengubah kondisi kehidupan penduduk, sehingga mereka mampu untuk memenuhi berbagai macam kebutuhan itu. Kemampuan yang dimaksud adalah terciptanya suatu keadaan anta...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Wijaksono, Deky (Author)
Other Authors: PURWOWIBOWO (Contributor)
Format: Academic Paper
Published: 2016-06-23T02:34:28Z.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Sebagai negara yang sedang berkembang, negara Indonesia harus melaksanakan pembangunan. Pembangunan adalah suatu proses tindakan untuk mengubah kondisi kehidupan penduduk, sehingga mereka mampu untuk memenuhi berbagai macam kebutuhan itu. Kemampuan yang dimaksud adalah terciptanya suatu keadaan antara perkembangan penduduk dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang semakin maju. Pembangunan Nasional adalah pembangunan yang dilaksanakan merata di seluruh wilayah Indonesia.
Item Description:990903101119
http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/74973