PENGARUH OPERATING LEVERAGE TERHADAP STRUKTUR FINANSIAL PADA PDAM DI JAWA TIMUR

Faktor-faktor variabel yang paling dominan dalam menentukan perimbangan besarnva hutang dan jumlah modal sendiri yang tercermin dalam struktur finansial adalah ukuran perusahaan variabilitas pendapatan dan operating leverage (Michel G. Very and Wesley H Jones : 1979). Yang menjadi permasalahan dalam...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: MULYADI (Author)
Other Authors: Alie, Noor (Contributor), Purmono, Edi (Contributor)
Format: Academic Paper
Published: 2016-11-14T11:43:03Z.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 01636 am a22002293u 4500
001 repository_unej_123456789_77726
042 |a dc 
100 1 0 |a MULYADI  |e author 
100 1 0 |a Alie, Noor  |e contributor 
100 1 0 |a Purmono, Edi  |e contributor 
245 0 0 |a PENGARUH OPERATING LEVERAGE TERHADAP STRUKTUR FINANSIAL PADA PDAM DI JAWA TIMUR 
260 |c 2016-11-14T11:43:03Z. 
500 |a 990820101131 
500 |a http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/77726 
520 |a Faktor-faktor variabel yang paling dominan dalam menentukan perimbangan besarnva hutang dan jumlah modal sendiri yang tercermin dalam struktur finansial adalah ukuran perusahaan variabilitas pendapatan dan operating leverage (Michel G. Very and Wesley H Jones : 1979). Yang menjadi permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana dan berapa besar pengarun faktor operating leverage terhadap struktur finansial pada PDAM di Jawa Timur serta menentukan apakah penggunaan aktiva yang disertai biaya tetap pada PDAM di Jawa Timur masih favorabel. Untuk mengetahui apakah penggunaan operating leverage masih favourable dilakukan dengan membandingkan contribution to fixed cost rata-rata populasi dengan biaya tetap rata-rata populasi. Untuk mengetahui keeratan hubungan faktor operating leveraige terhadap struktur finansial dilakukan dengan menggunakan analisa regresi. 
546 |a id 
690 |a OPERATING LEVERAGE 
690 |a STRUKTUR FINANSIAL 
690 |a PDAM DI JAWA TIMUR 
655 7 |a Undergraduat Thesis  |2 local 
787 0 |n http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/77726 
856 4 1 |u http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/77726  |z Get Fulltext