HUBUNGAN ANTARA PENERAPAN METODE PROBLEM BASED LEARNING DENGAN MOTIVASI BELAJAR PESERTA KURSUS KOMPUTER DI LEMBAGA KURSUS DAN PELATIHAN (LKP) STICOM EL RAHMA JEMBER

Metode pembelajaran merupakan cara yang perlu dipilih dan digunakan untuk mengoptimalkan ketercapaian tujuan pembelajaran. Terdapat beberapa macam metode pembelajaran yang dapat digunakan untuk mengoptimalkan pembelajaran, salah satunya adalah metode Problem based learning (PBL), merupakan suatu pen...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Wahyudi, Mustadim (Author)
Other Authors: H. A. T. Hendrawijaya (Contributor), Tri Indrianti, Deditiani (Contributor)
Format: Academic Paper
Published: 2016-11-29T02:58:04Z.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 02127 am a22002053u 4500
001 repository_unej_123456789_78270
042 |a dc 
100 1 0 |a Wahyudi, Mustadim  |e author 
100 1 0 |a H. A. T. Hendrawijaya  |e contributor 
100 1 0 |a Tri Indrianti, Deditiani  |e contributor 
245 0 0 |a HUBUNGAN ANTARA PENERAPAN METODE PROBLEM BASED LEARNING DENGAN MOTIVASI BELAJAR PESERTA KURSUS KOMPUTER DI LEMBAGA KURSUS DAN PELATIHAN (LKP) STICOM EL RAHMA JEMBER 
260 |c 2016-11-29T02:58:04Z. 
500 |a 120210201037 
500 |a http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/78270 
520 |a Metode pembelajaran merupakan cara yang perlu dipilih dan digunakan untuk mengoptimalkan ketercapaian tujuan pembelajaran. Terdapat beberapa macam metode pembelajaran yang dapat digunakan untuk mengoptimalkan pembelajaran, salah satunya adalah metode Problem based learning (PBL), merupakan suatu pendekatan yang digunakan untuk merangsang berpikir tingkat tinggi peserta didik dalam situasi yang terorientasi pada masalah nyata. Problem based learning dapat memberikan motivasi yang kuat terhadap peserta didik untuk belajar. Berdasarkan studi pendahuluan maka rumusan masalah yang diajukan yaitu adakah hubungan antara penerapan metode problem based learning dengan motivasi belajar peserta kursus komputer di LKP Sticom El Rahma Jember? Sehingga tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara penerapan metode problem based learning dengan motivasi belajar peserta kursus komputer di LKP Sticom El Rahma Jember. Manfaat Teoritis dalam penelitian ini yaitu menambah wacana informasi atau kontribusi baru bagi pengembangan penelitian dibidang sosial dan pendidikan. Adapun manfaat praktis adalah sebagai bahan pertimbangan untuk penyelenggara atau pengelola LKP Sticom El Rahma Jember. 
546 |a id 
690 |a Metode pembelajaran merupakan cara yang perlu dipilih dan digunakan untuk mengoptimalkan ketercapaian tujuan pembelajaran. 
655 7 |a Undergraduat Thesis  |2 local 
787 0 |n http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/78270 
856 4 1 |u http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/78270  |z Get Fulltext