Penerapan E-Govqual dalam Sistem Evaluasi Penilaian Kualitas Layanan E- goverment Pemerintah Kabupaten Malang

Portal Pemerintah Kabupaten Malang (malangkab.go.id) merupakan media yang digunakan untuk membantu pelayanan dari Pemerintah Kabupaten Malang kepada masyarakat Malang. Bidang aplikasi informatika Dinas Komunikasi dan Informasi Kabupaten Malang ingin mengetahui kualitas layanan yang diberikan sistem...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Wahono, Rizki Akbar (Author)
Other Authors: Bukhori, Saiful (Contributor), Nurdiansyah, Yanuar (Contributor)
Format: Academic Paper
Published: 2018-07-25T07:47:02Z.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 02182 am a22002293u 4500
001 repository_unej_123456789_86414
042 |a dc 
100 1 0 |a Wahono, Rizki Akbar  |e author 
100 1 0 |a Bukhori, Saiful  |e contributor 
100 1 0 |a Nurdiansyah, Yanuar  |e contributor 
245 0 0 |a Penerapan E-Govqual dalam Sistem Evaluasi Penilaian Kualitas Layanan E- goverment Pemerintah Kabupaten Malang 
260 |c 2018-07-25T07:47:02Z. 
500 |a 132410101084 
500 |a http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/86414 
520 |a Portal Pemerintah Kabupaten Malang (malangkab.go.id) merupakan media yang digunakan untuk membantu pelayanan dari Pemerintah Kabupaten Malang kepada masyarakat Malang. Bidang aplikasi informatika Dinas Komunikasi dan Informasi Kabupaten Malang ingin mengetahui kualitas layanan yang diberikan sistem yang baru dibangun tersebut bagi pengguna. Evaluasi website merupakan hal yang perlu dilakukan untuk mengetahui kualitas layanan dari sudut pandang pengguna. Kepuasan pengguna inilah yang dapat mempengaruhi dari kualitas layanan yang ada, oleh karena itu dalam penelitian ini peneliti membangun sistem evaluasi kualitas layanan website untuk melakukan pengukuran pada Portal malangkab ini. Sistem evaluasi berguna untuk memudahkan dalam proses perhitungan analisis GAP, mempercepat pekerjaan dan lebih menghemat penggunaan kertas dalam pengumpulan data dengan metode konvensional. Sistem evaluasi website dalam penelitian ini adalah sistem yang dapat melakukan evaluasi kualitas layanan malangkab menggunakan metode e-Govqual dan nilai dari hasil perhitungan dapat memberikan evaluasi terhadap dimensi yang perlu diperbaiki. Perhitungan analisis GAP dilakukan pada setiap atribut pada dimensi. Dimensi e-Govqual tersebut yaitu Efficiency, Trust, Reliability, Citizen Support, dan Content and Appearance of Information. 
546 |a id 
690 |a E-Govqual 
690 |a Sistem Evaluasi Penilaian Kualitas Layanan 
690 |a E-goverment Pemerintah Kabupaten Malang 
655 7 |a Undergraduat Thesis  |2 local 
787 0 |n http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/86414 
856 4 1 |u http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/86414  |z Get Fulltext