Pengaruh Shopping Lifestyle, Fashion Involvement dan Sales Promotion Terhadap Impuls Buying Pada Matahari Department Store di Jember

Industri ritel modern di Indonesia yang berkembang pesat yaitu department store. Department store adalah sebuah tempat perbelanjaan yang menjual berbagai macam non basic items (bukan kebutuhan pokok), fashionables, dan branded items. Dalam department store konsumen dapat menentukan dan memilih baran...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: RESTU, Titis Pramudia (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2019-10-24T11:18:36Z.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 02708 am a22002173u 4500
001 repository_unej_123456789_93691
042 |a dc 
100 1 0 |a RESTU, Titis Pramudia  |e author 
245 0 0 |a Pengaruh Shopping Lifestyle, Fashion Involvement dan Sales Promotion Terhadap Impuls Buying Pada Matahari Department Store di Jember 
260 |c 2019-10-24T11:18:36Z. 
500 |a http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/93691 
520 |a Industri ritel modern di Indonesia yang berkembang pesat yaitu department store. Department store adalah sebuah tempat perbelanjaan yang menjual berbagai macam non basic items (bukan kebutuhan pokok), fashionables, dan branded items. Dalam department store konsumen dapat menentukan dan memilih barang - barang dengan berbagai macam harga, merk, kualitas dari produk yang dibutuhkan. Selain itu department store juga menyediakan berbagai macam kebutuhan yang gaya yang terdiri dari pakaian, tas, sepatu, make up, parfum dan kebutuhan lainnya. Salah satu department store yang berkembang pesat adalah matahari department store. Di Jember Matahari department store terdapat dua gerai yang terletak di Jl. Diponegoro dan Jl. Gajah Mada. Matahari department store ini merupakan tempat perbelanjaan yang mempunyai berbagai merk terkenal dengan berbagai model fashion yang kekinian dan juga uptodate. Selain itu matahari department store Jember memberikan berbagai tawaran promosi penjualan sehingga konsumen yang memiliki waktu luang untuk berkunjung di matahari department store dengan melihat berbagai fashion yang memiliki inovasi yang unik dan update serta memiliki promosi penjualan seperti diskon maka konsumen tertarik untuk melakukan pembelian secara spontan tanpa adanya perencanaan sebelumnya. Dalam penelitian ini yang menjadi responden penelitian adalah semua konsumen matahari department store Jember. Metode pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuisoner kepada 107 responden. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah Analisis Regresi Linear Berganda dengan variabel bebas yaitu Pengaruh Gaya Hidup Belanja, Keterkaitan Mode dan Promosi Penjualan serta Pembelian Tidak Terencana sebagai variabel terikat. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa shopping lifestyle, fashion involvement dan sales promotion berpengaruh secara signifikan terhadap impuls buying di Matahari department store Jember. 
546 |a other 
690 |a Shopping Lifestyle 
690 |a Fashion Involvement 
690 |a Sales Promotion 
690 |a Impuls Buying 
690 |a Department Store 
655 7 |a Thesis  |2 local 
787 0 |n http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/93691 
856 4 1 |u http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/93691  |z Get Fulltext