Analisa Minat Dan Penggunaan Pada Layanan Sistem Informasi Terpadu (Sister) Kawanda Universitas Jember (UNEJ) dI Kalangan Mahasiswa Dengan Menggunakan Metode Unified Theory of Acceptance and Use of Technology 2 (UTAUT2)

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa bagaimana minat dan penggunaan mahasiswa terhadap aplikasi Kawanda yang nantinya dari hasil pengukuran tersebut bisa diberikan rekomendasi perbaikan untuk meningkatkan intensitas penggunaan Kawanda di kalangan Mahasiswa. Dalam penelitian ini digunakan model...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: AZIRIN, Alvi Maghfiranto (Author)
Other Authors: Yulia, Windi Eka R (Contributor), Arifin, Fajrin Nurman (Contributor)
Format: Academic Paper
Published: FAKULTAS ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS JEMBER, 2020-04-07T03:04:10Z.
Subjects:
Online Access:Get Fulltext
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 01659 am a22002053u 4500
001 repository_unej_123456789_97841
042 |a dc 
100 1 0 |a AZIRIN, Alvi Maghfiranto  |e author 
100 1 0 |a Yulia, Windi Eka R  |e contributor 
100 1 0 |a Arifin, Fajrin Nurman  |e contributor 
245 0 0 |a Analisa Minat Dan Penggunaan Pada Layanan Sistem Informasi Terpadu (Sister) Kawanda Universitas Jember (UNEJ) dI Kalangan Mahasiswa Dengan Menggunakan Metode Unified Theory of Acceptance and Use of Technology 2 (UTAUT2) 
260 |b FAKULTAS ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS JEMBER,   |c 2020-04-07T03:04:10Z. 
500 |a http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/97841 
500 4 1 |u SISTEM INFORMASI 
520 |a Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa bagaimana minat dan penggunaan mahasiswa terhadap aplikasi Kawanda yang nantinya dari hasil pengukuran tersebut bisa diberikan rekomendasi perbaikan untuk meningkatkan intensitas penggunaan Kawanda di kalangan Mahasiswa. Dalam penelitian ini digunakan model UTAUT2 sebagai model penelitian. Semua variabel dalam UTAUT2 digunakan kecuali variabel price value karena Kawanda merupakan layanan aplikasi gratis bagi mahasiswa. Sampel penelitian berjumlah 375 responden mahasiswa dari seluruh fakultas di Universitas Jember dari angkatan tertua 2013 hingga termuda 2018, mahasiswa responden adalah mahasiswa yang pernah menggunakan layanan Kawanda. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan aplikasi SmartPLS 3.2.8. 
546 |a Ind 
690 |a sister 
655 7 |a Thesis  |2 local 
787 0 |n http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/97841 
856 4 1 |u http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/97841  |z Get Fulltext