HUBUNGAN POWER OTOT LENGAN DAN FLEKSIBILITAS PERGELANGAN TANGAN TERHADAP KETEPATAN MELAKUKAN SPIKE PADA PERMAINAN BOLA VOLI

Keberhasilan dalam permainan bola voli ditunjang oleh teknik dasar permainan bola voli yang salah satunya adalah spike. Spike merupakan suatu keahlian yang esensial, cara termudah untuk memenangkan angka. Spike yang baik dibutuhkan kontribusi power otot lengan, terutama dukungan fleksibilitas pergel...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Ruswandi, Iwan (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2016-01-29.
Subjects:
Online Access:http://repository.upi.edu/26299/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Keberhasilan dalam permainan bola voli ditunjang oleh teknik dasar permainan bola voli yang salah satunya adalah spike. Spike merupakan suatu keahlian yang esensial, cara termudah untuk memenangkan angka. Spike yang baik dibutuhkan kontribusi power otot lengan, terutama dukungan fleksibilitas pergelangan tangan yang baik agar bisa menjatuhkan bola tidak terbaca oleh salah satu pemain lawan.Tujuan dari penelitian ini adalah ingin mengetahui apakah terdapat hubungan yang signifikan antara power otot lengan dan fleksibilitas pergelangan tangan terhadap ketepatan dalam melakukan spike pada permainan bola voli. Metode penelitian yang digunakan yaitu deskriptif kuantitatif. Sampel yang digunakan adalah pemain bola voli putra UKM Bola Voli sebanyak 30 orang diambil menggunakan teknik pengumpulan data random sampling. Instrumen yang digunakan adalah dengan tiga tes, yaitu power otot lengan dengan menggunakan alat medicine ball, fleksibilitas pergelangan tangan dengan menggunakan alat gonometri, dan tes spike menggunakan lapangan bola voli. Hasil yang diperoleh dianalisis dengan multiple corelation. Dari analisis data diperoleh Nilai R = 0.478 dan R Square = 0.228 yang artinya terdapat hubungan antara power otot lengan dan fleksibiltas dengan ketepatan spike dalam permainan bola voli. Kata kunci : Power Otot Lengan, Fleksibilitas Pergelangan Tangan, Spike, Medicine Ball, Gonometri, Lapangan, Bola Voli Success in the game of volleyball is supported by the basic techniques of volleyball games, one of which is a spike. Spike is an essential skill, the easiest way to win points. Spike are both required contributions power arm muscles, especially the wrist support good flexibility in order to knock the ball is not readable by one of the opposing players. The purpose of this research is want to know whether there is a significant correlation between muscle power and flexibility of arm wrist against accuracy in performing spike in volleyball game. The research method used is descriptive quantitative. The samples used is a men's volleyball player from UKM Volleyball as many as 30 people were taken using random sampling techniques of data collection. The instrument used was the three tests, namely power arm muscles by using a medicine ball, the flexibility of the wrist by using the tool gonometri, and a field test using a volleyball spike. Results were analyzed by multiple Correlation. Based on data analysis and the value of R = 0478 R Square = 0.228, which means there is a relationship between muscle power and flexibility with the precision arm spike in volleyball game. Keywords: Arm Muscle Power, Flexibility Wrists, Spike, Medicine Ball, Gonometri, Tennis, Volleyball
Item Description:http://repository.upi.edu/26299/3/S_IKOR_1101026_Title.pdf
http://repository.upi.edu/26299/2/S_IKOR_1101026_Abstract.pdf
http://repository.upi.edu/26299/1/S_IKOR_1101026_Table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/26299/4/S_IKOR_1101026_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/26299/5/S_IKOR_1101026_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/26299/6/S_IKOR_1101026_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/26299/7/S_IKOR_1101026_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/26299/8/S_IKOR_1101026_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/26299/9/S_IKOR_1101026_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/26299/10/S_IKOR_1101026_Appendix.pdf