EFEKTIVITAS PROGRAM BIMBINGAN ISLAMI BERBASIS KANDUNGAN SURATLUQMAN AYAT 13-19 UNTUK MENGEMBANGKAN POLA ASUH DEMOKRATIS ORANG TUA

Penelitian dilatari oleh kurangnya keterampilan pola asuh demokratis orangtua. Penelitian bertujuan untuk menguji keefektifan program bimbinganislamiberbasiskandungan SuratLuqman Ayat 13-19 untukmengembangkanpolaasuh demokratis orangtua, dengan menggunakan pendekatan kuantitatif, metode quasi experi...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Bintaswidi, Olih (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2016-08-30.
Subjects:
Online Access:http://repository.upi.edu/26582/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian dilatari oleh kurangnya keterampilan pola asuh demokratis orangtua. Penelitian bertujuan untuk menguji keefektifan program bimbinganislamiberbasiskandungan SuratLuqman Ayat 13-19 untukmengembangkanpolaasuh demokratis orangtua, dengan menggunakan pendekatan kuantitatif, metode quasi experiment, dandenganquasi-eksperiment pretest and posttest design. Instrumen yang digunakan yaitu berupa skala Likert. Hasil penelitian menunjukan bahwa program bimbingan islami berbasis Q.S Luqman Ayat 13-19 terbukti efektif untuk meningkatkan pemahaman pola asuh demokratis orang tua Majelis Taklim Al-Furqon Tasikmalaya. Peningkatan dapat dilihat dari hasil posttest yaitu terdapat enam indikator efektif meningkat dan signifikan. Program bimbingan islami berbasis Q.S Luqman Ayat 13-19 untuk mengembangkan pola asuh demokratis orangtua. Struktur program bimbingan islami meliputi rasional, deskripsi kebutuhan, tujuan bimbingan, asumsi, kompetensi pembimbing, sasaran, prosedur pelaksanaan, evaluasi dan indikator keberhasilan. Rekomendasi ditujukan bagi para orangtua dalam mendidik anak selayaknya menggunakan metode yang bervariatif seperti metode keteladanan, pembiasaan, nasihat, pengamatan dan pengawasan. Bagi peneliti selanjutnya dapatmengembangkanpenelitiandenganmemotret tingkat pola asuh orang tua berdasarkanfaktor-faktor yang mempengaruhiseperti status ekonomi, suku bangsa, dan jenis mata pencaharian. ;--- The research was prompted by the lack of democratic parenting skills among parents. It aims to test the effectiveness of an Islamic guidance program based on the content of SurahLuqmanverses 13-19 to develop parents' democratic parenting style, adopting quantitative approach, and employing quasi-experimental method with the pretest and posttest design. The instrument was in the form of Likert scale. The findings show that the Islamic guidance program based on Q.S (Quran Surah) Luqman verses 13-19 was proven to be effective in increasing an understanding of democratic parenting style among parents of Majelis Taklim Al-Furqon, Tasikmalaya. The increase can be seen in the posttest results, where there are six indicators of effective and significant increases. The Islamic guidance program based on Q.S Luqman verses 13-19 is to develop parents' democratic parenting style. The structure of the Islamic guidance program includes rationales, needs description, guidance objectives, assumptions, supervisor competencies, targets, implementation procedures, evaluation, and success indicators. The recommendations are addressed at parents to educate their children using various methods, such as the exemplary method, habituation, advice, observation, and monitoring. For the future researchers, they can develop research by portraying parenting styles based on the affecting factors, such as economic status, ethnicity, and types of livelihoods
Item Description:http://repository.upi.edu/26582/1/T_BK_1303021_Title.pdf
http://repository.upi.edu/26582/2/T_BK_1303021_Abstract.pdf
http://repository.upi.edu/26582/3/T_BK_1303021_Table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/26582/4/T_BK_1303021_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/26582/5/T_BK_1303021_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/26582/6/T_BK_1303021_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/26582/7/T_BK_1303021_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/26582/8/T_BK_1303021_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/26582/9/T_BK_1303021_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/26582/10/T_BK_1303021_Appendix.pdf