PROSIDING SEMINAR TAHUNAN LINGUISTIK UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA (SETALI 2017): Language Policy and Language Planning: Nationalism and Globalization (Universitas Pendidikan Indonesia, 10 - 11 Agustus 2017)

eminar Tahunan Linguistik 2017 kali ini bertemakan "Language Policy and Language Planning: Nationalism and Globalization". Ada sekitar 100 (seratus) makalah terpilih yang dimuat dan akan dibentangkan dalam Setali 2017 kali ini. Makalah-makalah yang terhimpun dalam prosiding ini telah disel...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Sudana, Dadang (Author), Kurniawan, Eri (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2017-08-10.
Subjects:
Online Access:http://repository.upi.edu/27274/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 03545 am a22002053u 4500
001 repoupi_27274
042 |a dc 
100 1 0 |a Sudana, Dadang  |e author 
700 1 0 |a Kurniawan, Eri  |e author 
245 0 0 |a PROSIDING SEMINAR TAHUNAN LINGUISTIK UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA (SETALI 2017): Language Policy and Language Planning: Nationalism and Globalization (Universitas Pendidikan Indonesia, 10 - 11 Agustus 2017) 
260 |c 2017-08-10. 
500 |a http://repository.upi.edu/27274/1/Pro_2017_Seminar%20Tahunan%20Linguistik_UPI.pdf 
520 |a eminar Tahunan Linguistik 2017 kali ini bertemakan "Language Policy and Language Planning: Nationalism and Globalization". Ada sekitar 100 (seratus) makalah terpilih yang dimuat dan akan dibentangkan dalam Setali 2017 kali ini. Makalah-makalah yang terhimpun dalam prosiding ini telah diseleksi melalui proses dan pertimbangan yang cukup cermat. Dalam konteks global, politik bahasa dan perencanaan bahasa di Indonesia tidak sekadar diarahkan pada pengelolaan bahasa yang dipilih dan direncanakan untuk diajarkan dan dipelajari di sekolah saja (perencanaan akuisisi). Bagi bangsa Indonesia ada semacam refleksi tentang kejadian politik dan proses sosial yang mengarahkan politik bahasa dan perencanaan bahasa sebagai instrumen untuk mengukuhkan kedaulatan berbahasa bagi penutur bahasa Indonesia, yaitu memuliakan bahasa Indonesia di tanahnya sendiri sebagai bahasa persatuan, bahasa keagamaan, bahasa kebudayaan, bahasa pendidikan, bahasa teknologi, bahasa politik, dan banyak yang lainnya. Sekalipun politik dan perencanaan bahasa merupakan kajian yang relatif baru berkembang dalam jagat linguistik, namun sebagai kegiatan informal politik dan perencanaan bahasa memainkan peranan penting dalam distribusi kekuatan dan sumber daya di semua lapisan masyarakat. Politik dan perencanaan bahasa merupakan bagian integral dari sekian banyak aktivitas politik yang pantas untuk dipelajari secara eksplisit dari sudut pandang politik dan kebahasaan. Dengan rasional seperti itulah tema Setali 2017 kami pertimbangkan untuk dipilih. Politik dan perencanaan bahasa adalah rangkaian kegiatan yang sangat kompleks yang melibatkan adanya persilangan dua tema besar yang sangat berbeda dan berpotensi bertentangan, yaitu politik dan bahasa. Jika kita memulainya dari titik perbedaan yang luas, yaitu antara sistem yang dirancang dan sistem yang berkembang, maka perencanaan bahasa berarti mengenalkan proses desain dan fitur desain ke dalam sistem, dalam hal ini bahasa, yang secara alami berkembang (Halliday 2001: h.177). Dalam pandangan saya, hal yang dinyatakan Halliday itu sangat relevan dengan pekerjaan besar kita, yaitu bagaimana mengenalkan proses desain dan fitur desain ke dalam sistem bahasa Indonesia yang diakui dan berfungsi secara global. Akhirnya, dengan memohon petunjuk dan keridhoan Allah Swt., saya berharap agar penyelenggaraan Setali 2017 ini dapat berjalan dengan tertib dan lancar. Selain itu, saya pun berharap semoga dokumentasi akademik seperti ini dapat memberikan kontribusi nyata bagi perkembangan Linguistik di Indonesia. Dalam kesempatan ini, saya merasa perlu untuk mengucapkan terima kasih kepada para pihak yang telah turut serta membantu terlaksananya Setali 2017 ini berjalan dengan baik. Selamat berseminar! 
546 |a en 
690 |a P Philology. Linguistics 
655 7 |a Conference or Workshop Item  |2 local 
655 7 |a PeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/27274/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 4 1 |u http://repository.upi.edu/27274/