MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN ANAK USIA DINI MELALUI PERMAINANS3MI( SCRABBLE MIND MAPPING MEMANCING IKAN)

Anak usia dini merupakan anak yang berada di rentang usia 0-6 tahun. Pada saat ini kemampuan membaca sedang menjadi perhatian dari berbagai kalangan, karena membaca bagi anak usia pra sekolah merupakan salah satu perkembangan dari bahasa anak yang dapat anak jalani untuk persiapan memasuki Sekolah D...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: susilawati, sela (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2017-06-19.
Subjects:
Online Access:http://repository.upi.edu/2761/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 02967 am a22002893u 4500
001 repoupi_27601
042 |a dc 
100 1 0 |a susilawati, sela  |e author 
245 0 0 |a MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN ANAK USIA DINI MELALUI PERMAINANS3MI( SCRABBLE MIND MAPPING MEMANCING IKAN) 
260 |c 2017-06-19. 
500 |a http://repository.upi.edu/27601/1/S_KDSERANG_1305567_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/27601/2/S_KDSERANG_1305567_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/27601/3/S_KDSERANG_1305567_%20Table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/27601/4/S_KDSERANG_1305567_%20Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/27601/5/S_KDSERANG_1305567_%20Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/27601/6/S_KDSERANG_1305567_%20Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/27601/7/S_KDSERANG_1305567_%20Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/27601/8/S_KDSERANG_1305567_%20Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/27601/9/S_KDSERANG_1305567_%20Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/27601/10/S_KDSERANG_1305567_%20Appendix.pdf 
520 |a Anak usia dini merupakan anak yang berada di rentang usia 0-6 tahun. Pada saat ini kemampuan membaca sedang menjadi perhatian dari berbagai kalangan, karena membaca bagi anak usia pra sekolah merupakan salah satu perkembangan dari bahasa anak yang dapat anak jalani untuk persiapan memasuki Sekolah Dasar, dan yang terpenting adalah untuk mencegah terjadinya buta huruf. Dari 8 orang anak yang bersekolah di Kober Aliffa tahun ajaran 2016/2017 hanya ada 1 anak yang dikategorikan berkembang dalam kemampuan membacanya, sebanyak 12,5 % anak masih belum mengenal huruf alphabet dengan baik. Tujuan dari adanya penelitian ini adalah untuk dapat meningkatkan kemampuan membaca permulaan anak kober aliffa terutama dalam mengenal huruf, membedakan huruf, dan membaac suku kata. Sebagaimana yang sampaikan oleh Glen bahwa semakin kecil anak diajarkan membaca akan semakin cepat anak meresponnya, sehingga akan membantu anak untuk dalam mengenal huruf sedini mungkin agar tidak mengalami kesulitan dimasa yang akan datang. Dengan pentingnya pengenalan huruf dan melihat kondisi anak di Kober Aliffa masih belum mengenal huruf. Maka peneliti merekomendasikan Permainan S3MI dalam meningkatkan kemampuan mambaca permulaan anak Kober Aliffa. Metode yang digunakan oleh Peneliti adalah Penelitian Tindakan Kelas yang terdiri dari 2 siklus dengan 3 pertemuan setiap siklusnya. Subyek sebanyak 8 anak, sedangkan teknik analisis data observasi, wawancara dan dokumentasi. Melalui permainan S3MI anak dapat mengenal huruf dengan baik dan terdapat peningkatan dari 12,5 % menjadi 35,5 % dan 75 % pada siklus ke dua. 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/27601/ 
856 4 1 |u http://repository.upi.edu/2761/