ANALISIS MOTIVASI, PERSEPSI, DAN PERILAKU LINTAS BUDAYA WISATAWAN MANCANEGARA DAN HOST HOMESTAY BANDUNG

Kebutuhan wisatawan akan akomodasi semakin meningkat, bentuk akomodasi dapat menjadi alternatifnya. Sebagai tuan rumah harus mengerti dan memahami bahasa dan kebiasaan yang dimiliki oleh tamu yang tinggal di rumahnya. Namun tidak semua tuan rumah pemilik homestay mengerti dan memahami bahasa dan keb...

Täydet tiedot

Tallennettuna:
Bibliografiset tiedot
Päätekijä: Rahmanda, Audina (Tekijä)
Aineistotyyppi: Academic Paper
Julkaistu: 2016-06-28.
Aiheet:
Linkit:http://repository.upi.edu/27634/
Tagit: Lisää tagi
Ei tageja, Lisää ensimmäinen tagi!
LEADER 05188 am a22003013u 4500
001 repoupi_27634
042 |a dc 
100 1 0 |a Rahmanda, Audina  |e author 
245 0 0 |a ANALISIS MOTIVASI, PERSEPSI, DAN PERILAKU LINTAS BUDAYA WISATAWAN MANCANEGARA DAN HOST HOMESTAY BANDUNG 
260 |c 2016-06-28. 
500 |a http://repository.upi.edu/27634/1/S_MRL_1206085_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/27634/2/S_MRL_1206085_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/27634/3/S_MRL_1206085_Table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/27634/4/S_MRL_1206085_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/27634/5/S_MRL_1206085_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/27634/6/S_MRL_1206085_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/27634/7/S_MRL_1206085_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/27634/8/S_MRL_1206085_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/27634/9/S_MRL_1206085_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/27634/10/S_MRL_1206085_Appendix.pdf 
520 |a Kebutuhan wisatawan akan akomodasi semakin meningkat, bentuk akomodasi dapat menjadi alternatifnya. Sebagai tuan rumah harus mengerti dan memahami bahasa dan kebiasaan yang dimiliki oleh tamu yang tinggal di rumahnya. Namun tidak semua tuan rumah pemilik homestay mengerti dan memahami bahasa dan kebiasaan yang dimiliki oleh tamunya. Melalui situs akomodasi yang berbasis internasional yaitu CouchSurfing.com, Homestay.com dan Airbnb.com penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan menganalisis perilaku lintas budaya antara tuan rumah orang Indonesia dengan tamu wisatawan mancanegara, motivasi dan persepsi dari tuan rumah homestay mengenai tamu dan sebaliknya. Penulis menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Data dan informasi diperoleh dari data primer observasi, wawancara, dan angket serta data sekunder berupa dokumentasi dan studi literatur. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, wawancara dan dokumentasi dengan 20 tuan rumah homestay dan wisatawan mancanegara. Metode analisis data menggunakan analisis naratif dengan menganalisis data melalui reduksi, data display, dan kesimpulan. Dalam penelitian ini motivasi pengguna situs akomodasi tuan rumah (38,1%) dan tamu wisatawan mancanegara (30%) adalah sama-sama berkeinginan memperkenalkan budaya Indonesia juga ingin mempelajari kebudayaan negara lain. Persepsi positif bagi tamu, tuan rumah orang indonesia murpakan orang yang baik (40%) dan persepsi tuan rumah terhadap tamu adalah menghargai budaya (25%) dan dapat memberikan wawasan (25%). Dalam perilaku lintas budaya terdapat beberapa persamaan antara tamu dengan tuan rumah homestay, yaitu kemudahan beradaptasi dan memiliki rasa ingin tahu yang besar (55%), perbedaan yang dirasakan tuan rumah yaitu manajemen waktu (45%) serta wisatawan mancanegara merasa kebiasaan hidup mereka berbeda dengan tuan rumah (28%). Kata Kunci : Motivasi, Persepsi, Perilaku Lintas Budaya, wisatawan mancanegara, Homestay, Tuan Rumah. Travelers will need accommodation, accommodation forms can be the alternative. As the host needs to understand and comprehend the language and habits that are owned by guests who stayed at his home. But not all host owner understand and comprehend the language and habits that are owned by the guests. Through the international-based accommodation website, namely CouchSurfing.com, Homestay.com and Airbnb.com research aims to identify and analyze the behavior of cross culture between host Indonesia with those foreign tourists and guests, motivation and perception of the homestay host about guest and vice versa. The author uses descriptive qualitative approach method. The data and information obtained from the primary data of observation, interview, and now as well as secondary data in the form of documentation and literature study. The technique of data collection is done by way of observation, interview and documentation with the homestay host and 20 foreign tourists. Data analysis using the method of Analysis of narrative by specifying the data through data reduction, display, and conclusion. In this research the motivation of users of the site host and guest accommodation foreign tourists are equally eager to introduce the culture of Indonesia (38,1%) (30%) would also like to learn the culture of other countries. Next guest perception against the homestay host is a good person (40%) instead of the guest host's perception towards is appreciative of the culture (25%) and can be regained insight (25%). In cross cultural behaviour there are some similarities between the guests with a homestay host, namely ease of adapting to and has a great curiosity (55%), the difference in the perceived host i.e. time management (45%) as well as foreign tourists feel the habit (28%). Keywords: motivation, perceptions, Cultural Behavior, foreign tourists, Homestay, host. 
546 |a en 
690 |a GV Recreation Leisure 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/27634/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 4 1 |u http://repository.upi.edu/27634/