TINGKAT KEMENARIKAN MUSEUM DI KOTA BANDUNG

Museum adalah salah satu daya tarik wisata budaya yang terdapat di Kota Bandung. Wisatawan yang berkunjung ke tiap daya tarik wisata museum memiliki jumlah kunjungan yang tidak merata, sehingga menarik untuk dikaji bagaimanakah kemenarikan museum, motivasi wisatawan yang berkunjung ke museum, upaya...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Sahanaya, Prawida Nico (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2015-08-27.
Subjects:
Online Access:http://repository.upi.edu/2972/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 04467 am a22003133u 4500
001 repoupi_29720
042 |a dc 
100 1 0 |a Sahanaya, Prawida Nico  |e author 
245 0 0 |a TINGKAT KEMENARIKAN MUSEUM DI KOTA BANDUNG 
260 |c 2015-08-27. 
500 |a http://repository.upi.edu/29720/1/S_GEO_0804570_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/29720/1/S_GEO_0804570_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/29720/2/S_GEO_0804570_Table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/29720/3/S_GEO_0804570_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/29720/4/S_GEO_0804570_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/29720/5/S_GEO_0804570_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/29720/6/S_GEO_0804570_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/29720/7/S_GEO_0804570_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/29720/8/S_GEO_0804570_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/29720/9/S_GEO_0804570_Appendix.pdf 
520 |a Museum adalah salah satu daya tarik wisata budaya yang terdapat di Kota Bandung. Wisatawan yang berkunjung ke tiap daya tarik wisata museum memiliki jumlah kunjungan yang tidak merata, sehingga menarik untuk dikaji bagaimanakah kemenarikan museum, motivasi wisatawan yang berkunjung ke museum, upaya pemerintah dalam mengembangkan museum. Untuk mengkaji hal tersebut, digunakan metode deskriptif. Metode pengambilan sampel menggunakan non probability sampling dan proporsionate stratified random sampling, jumlah sampel responden dalam penelitian ini adalah 100 responden. Analisis data menggunakan teknik analisis persentase dan rumus kemenarikan daya tarik wisata model Fishbein dan Rosenberg. Hasil penelitian menunjukan bahwa pendapat responden terhadap nilai kemenarikan keamanan dan keselamatan di museum memiliki nilai tinggi, sedangkan nilai kemenarikan cinderamata dan souvenir memiliki nilai yang rendah. Hal ini dikarenakan pada beberapa museum tidak tersedianya cinderamata dan toko souvenir. Motivasi wisatawan yang berkunjung ke museum sebagian besar adalah untuk berekreasi, sementara itu peran pemerintah dalam mengembangkan museum yaitu dalam hal standar pelayanan museum, perawatan koleksi, penambahan koleksi museum, pembenahan ruang pamer, promosi dan penyebar luasan informasi mengenai museum kepada masyarakat luas serta pembenahan dan perawatan sarana dan prasarana museum. Diharapkan peran pemerintah dalam mengembangkan museum dapat menjadikan museum sebagai daya tarik wisata andalan. Kata Kunci: Tingkat Kemenarikan, Museum, Kota Bandung, Motivasi Wisatawan The Museum is one of the cultural tourist attraction in the city of Bandung. Tourists visiting each attraction of the museum has a number of visits is not evenly distributed, but it is interesting to review how is attractiveness museum, the motivation of tourists visiting the museum, the government's efforts in developing the museum. To examine this, use descriptive method. Sampling method using non probability sampling stratified random sampling and proporsionate, the total sample of respondents in this study was 100 respondents. Data analysis using analytical techniques and formulas attractiveness percentage of attraction of Fishbein and Rosenberg model. Research results show that the opinions of the respondents against the value of the attractiveness safety and security at the museum has high value, while the value of the attractiveness of souvenirs and souvenir has a low value. This is because on some museum unavailability of souvenirs and souvenir shop. The motivation of tourists visiting the museum is mostly for leisure, while the role of government in developing the museum, namely in terms of standard service museum, collection, care addition of museum collections, revamping the showrooms, promotions and information about extents spreaders of the museum to the public at large as well as the improvements and maintenance of facilities and infrastructure of the museum. Expected role of government in developing museum can make the museum as a tourist attraction a mainstay. Keywords: The Attractiveness level, Museum, Bandung City, Tourist Motivations 
546 |a en 
690 |a G Geography (General) 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/29720/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 4 1 |u http://repository.upi.edu/2972/