PENGARUH LEVERAGE DAN ARUS KAS OPERASI TERHADAP REVALUASI ASET TETAP: Studi pada Badan Usaha Milik Negara yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2015

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh leverage dan arus kas operasi terhadap revaluasi aset tetap. Populasi pada penelitian ini adalah 20 Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2013 - 2015. Sedangkan pemilihan sampel dalam penelitian ini...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Hanifa, Anna Amalia (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2017-07-14.
Subjects:
Online Access:http://repository.upi.edu/3133/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh leverage dan arus kas operasi terhadap revaluasi aset tetap. Populasi pada penelitian ini adalah 20 Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2013 - 2015. Sedangkan pemilihan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling dengan beberapa kriteria. Tedapat 17 BUMN yang ditemukan memenuhi kriteria sampling. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diperoleh dari website Bursa Efek Indonesia. Pengujian statistik pada penelitian ini menggunakan analisis regresi logistik. Leverage diukur menggunakan rasio debt to asset sedangkan arus kas operasi diukur dengan membagi selisih arus kas operasi tahun berjalan dengan tahun sebelumnya dengan total aset tetap. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa leverage dan arus kas operasi berpengaruh terhadap revaluasi aset tetap. Kata Kunci : Leverage, Arus Kas Operasi, Revaluasi Aset Tetap This study has purpose to observe the influence of leverage and operating cash flows to the fixed assets revaluation on state-owned enterprises. The population of this study is 20 state-owned enterprises listed on Indonesia Stock Exchange for the period 2013-2015. Meanwhile, the sample is gathered by purposive sampling method with several criteria. There was 17 state-owned enterprises found that fulfilled the sampling's criteria. This study incorporates secondary data in the form of annual financial reports of the company which is gathered from Indonesia Stock Exchange's website. The statistical test of this research is gathered using logistic regression analysis. Leverage is measured by debt to asset ratio while the operating cash flows is measured by dividing the difference of operating cash flows for ongoing year and the previous year with the total of fixed assets. The result of this research shows that leverage and operating cash flow have an influence to fixed assets revaluation. Keywords : Leverage, Operating Cash Flows, Fixed Assets Revaluation
Item Description:http://repository.upi.edu/31303/1/S_PEA_1304002_Title.pdf
http://repository.upi.edu/31303/2/S_PEA_1304002_Abstract.pdf
http://repository.upi.edu/31303/3/S_PEA_1304002_Table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/31303/4/S_PEA_1304002_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/31303/5/S_PEA_1304002_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/31303/6/S_PEA_1304002_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/31303/8/S_PEA_1304002_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/31303/7/S_PEA_1304002_ChapteR5.pdf
http://repository.upi.edu/31303/9/S_PEA_1304002_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/31303/10/APPENDIZX.pdf