PEMBINAAN NILAI MORAL MELALUI KEGIATAN PASUKAN PENGIBAR BENDERA DI SMA NEGERI 1 SUBANG

Penelitian ini bertujuan untuk menggali, mengkaji, dan mengidentifikasi informasi argumentatif tentang Pembinaan Nilai Moral melalui Kegiatan Pasukan Pengibar Bendera di SMA Negeri 1 Subang. Teori yang digunakan adalah teori yang berkaitan dengan nilai moral, ekstrakurikuler, dan pasukan pengibar be...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Hindun, Istii Siti (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2017-08-28.
Subjects:
Online Access:http://repository.upi.edu/31975/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 03895 am a22002773u 4500
001 repoupi_31975
042 |a dc 
100 1 0 |a Hindun, Istii Siti  |e author 
245 0 0 |a PEMBINAAN NILAI MORAL MELALUI KEGIATAN PASUKAN PENGIBAR BENDERA DI SMA NEGERI 1 SUBANG 
260 |c 2017-08-28. 
500 |a http://repository.upi.edu/31975/1/T_PU_1303080_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/31975/2/T_PU_1303080_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/31975/3/T_PU_1303080_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/31975/4/T_PU_1303080_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/31975/5/T_PU_1303080_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/31975/6/T_PU_1303080_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/31975/7/T_PU_1303080_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/31975/8/T_PU_1303080_Bibiography.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan untuk menggali, mengkaji, dan mengidentifikasi informasi argumentatif tentang Pembinaan Nilai Moral melalui Kegiatan Pasukan Pengibar Bendera di SMA Negeri 1 Subang. Teori yang digunakan adalah teori yang berkaitan dengan nilai moral, ekstrakurikuler, dan pasukan pengibar bendera (PASKIBRA) di sekolah. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi partisipatif di sekolah, wawancara dengan 14 responden diantaranya kepala sekolah, guru PKn, pembina paskibra, siswa anggota paskibra, dan siswa non anggota paskibra, serta analisis dokumen berupa buku pedoman paskibra di SMA Negeri 1 Subang. Data dianalisis dengan tahapan: pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, serta penarikan kesimpulan dan verifikasi. Berdasarkan hasil penelitian ditemukan bahwa: (1) Dengan mengikuti kegiatan ekstrakurikuler dapat membentuk nilai moral siswa/siswi di SMA Negeri 1 Subang. (2) Siswa yang masuk anggota ekstrakurikuler paskibra cenderung memiliki nilai moral lebih baik dibandingkan dengan siswa/siswi yang tidak mengikuti kegiatan ekstrakurikuler paskibra. (3) beberapa nilai moral yang dihasilkan dalam mengikuti kegiatan ekstrakurikuler paskibra diantaranya adalah disiplin, tanggung jawab, kreatif, kerja keras, mandiri, rasa ingin tahu dan ccinta tanah air. (4) Disiplin dan tanggung jawab adalah beberapa nilai moral yang paling dominan yang dibentuk dalam mengikuti kegiatan ekstrakurikuler paskibra.---------- The study aimed at exploring, investigating, and identifying argumentative-information about Moral Value Nurturing through PASKIBRA activity at SMA Negeri 1 Subang. Theories used were theories related with moral value, extracurricular, and PASKIBRA. This study used a qualitative approach with case study method. Data of the study were collected with particcipative observation at the school; interviews with 14 respondents, among them the head master, citizen teacher, paskibra coach, paskibra students and non paskibra students, as well as document analysis on guide book of paskibra at SMA Negeri 1 Subang. Data were analyzed with the following stages: data collections, data reduction, data presentation, conclusion and verification. The findings showed that: (1) To the following extracurricullar activity can form student's moral values. (2) Students who participate paskibra extracurricular members tend to have better moral values than students who did not take part. (3) Some moral values that produced are discipline, responsibility, creativity, hard work, independence, curiosity, and love of the nation. (4) Discipline and responsibility are some of the most dominant moral values formed in following the paskibra activities. 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/31975/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 4 1 |u http://repository.upi.edu/31975/