PENGARUH HUBUNGAN ANTAR MANUSIA DAN KONDISI LINGKUNGAN KERJA NON-FISIK TERHADAP KINERJA PEGAWAI : studi persepsional pegawai di dinas perhubungan, komunikasi dan informatika Kabupaten Sumedang

Fokus utama peneliti adalah tentang bagaimana Kinerja Pegawai Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Sumedang. Kinerja adalah hasil kerja secara kualitas dan kuantitas yang dicapai oleh seseorang pegawai dalam melaksanakan tugasnya. Kinerja pegawai merupakan suatu kegiatan yang sanga...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Firdaus, Andrian (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2017-09-02.
Subjects:
Online Access:http://repository.upi.edu/32298/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Fokus utama peneliti adalah tentang bagaimana Kinerja Pegawai Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Sumedang. Kinerja adalah hasil kerja secara kualitas dan kuantitas yang dicapai oleh seseorang pegawai dalam melaksanakan tugasnya. Kinerja pegawai merupakan suatu kegiatan yang sangat penting karena dapat digunakan sebagai ukuran keberhasilan dalam mencapai visi dan misi instansi. Banyak faktor yang dapat mempengaruhi kinerja pegawai dalam instansi dan pada penelitian ini peneliti memilih hubungan antar manusia dan kondisi lingkungan kerja non-fisik. Melihat dari banyaknya interaksi dan saling ketergantungan dalam setiap divisi, menarik peneliti untuk mengkaji bagaimana pengaruhnya terhadap kinerja pegawai dalam instansi.Adapun beberapa tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran Hubungan antar manusia, kondisi lingkungan kerja non-fisik dan kinerja pegawai pada Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Sumedang, danu untuk mengetahui pengaruh dari Hubungan antar manusia dan Kondisi Lingkungan Kerja Non-Fisik terhadap Kinerja Pegawai di Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Sumedang. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dan verifikatif dengan populasi sebanyak 325 orang pegawai, maka jumlah sample yang diteliti berjumlah 85 orang pegawai tetap. Teknik analisis yang digunakan adalah koefisien korelasi pearson product moment dan analisis regresi berganda. Pengujian hipotesis menggunakan uji T dan uji F. Hasil penelitan menunjukan bahwa hubungan antar manusia, kondisi lingkungan kerja non-fisik dan kinerja pegawai berada pada kategori kuat. Hasil perhitungan korelasi menunjukan variabel hubungan antar manusia dengan kinerja pegawai memiliki hubungan yang signifikan positif dengan klasifikasi sedang, sedangkan pengaruh kondisi lingkungan kerja non-fisik terhadap pegawai memiliki hubungan yang signifikan positif klasifikasi tinggi. Pada nilai Adjusted R Square hubungan antar manusia dan kondisi lingkungan kerja non-fisik memiliki korelasi yang sedang terhadap kinerja pegawai.;---The main focus of the researcher is about how the Performance Employee Department of Transportation Communications and Informatics Sumedang District. Performance is the result of work in quality and quantity achieved by an employee in performing their duties. Performance of employees is an activity that is very important because it can be used as a measure of success in achieving the vision and mission agencies. Many factors that can affect the performance of employees in the agency and in this study the researchers chose the relationship between humans and non-physical work environment conditions. Judging from the many interactions and interdependencies within each division, it is interesting for researchers to examine how the impact on the performance of employees at the institution. The purpose of this research is to know the description of Hubungan antar manusia, the condition of non-physical work environment and employee performance at the Department of Transportation Communications and Informatics of Sumedang Regency, and to know the influence of Hubungan antar manusia and Non-Physical Work Environment Condition on Employee Performance in Transportation Department , Communications and Informatics of Sumedang Regency. This study used descriptive and verificative method with a population of 325 employees, then the number of samples studied amounted to 85 permanent employees. The analysis technique used is correlation coefficient pearson product moment and multiple regression analysis. The analysis technique used is correlation coefficient pearson product moment and multiple regression analysis. Hypothesis testing using T test and F test. The result of research shows that hubungan antar manusia, non-physical work environment condition and employee performance are in strong category. Correlation calculation results show the variable hubungan antar manusias with employee performance has a significant positive relationship with the classification is, while the influence of non-physical work environment conditions to employees have a positive relationship high positive classification. In the Adjusted R Square value of hubungan antar manusia and non-physical working environment conditions have a moderate correlation to employee performance.
Item Description:http://repository.upi.edu/32298/1/S_PEM_1301543_Title.pdf
http://repository.upi.edu/32298/2/S_PEM_1301543_Abstract.pdf
http://repository.upi.edu/32298/3/S_PEM_1301543_Table_Of_Content.pdf
http://repository.upi.edu/32298/4/S_PEM_1301543_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/32298/5/S_PEM_1301543_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/32298/6/S_PEM_1301543_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/32298/7/S_PEM_1301543_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/32298/8/S_PEM_1301543_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/32298/9/S_PEM_1301543_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/32298/10/S_PEM_1301543_Appendix.pdf