PERILAKU MENYIMPANG REMAJA DALAM MEMANFAATKAN TAMAN SEBAGAI RUANG PUBLIK : Studi Kasus Pemanfaatan Taman Duta Telaga Mas Kecamatan Bekasi Utara Kota Bekasi

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adannya taman Duta Telaga Mas Kecamatan Bekasi Utara Kota Bekasi sebagai ruang publik yang semestinya digunakan untuk para pengunjung sebagai tempat untuk melaksanakan kegiatan sosial yang positif, akan tetapi disalahgunakan oleh remaja sebagai pengunjung taman u...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Hermanto, Setro Budhi (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2016-01-26.
Subjects:
Online Access:http://repository.upi.edu/3356/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adannya taman Duta Telaga Mas Kecamatan Bekasi Utara Kota Bekasi sebagai ruang publik yang semestinya digunakan untuk para pengunjung sebagai tempat untuk melaksanakan kegiatan sosial yang positif, akan tetapi disalahgunakan oleh remaja sebagai pengunjung taman untuk melakukan tindak asusila dan minum-minuman keras. Pada penelitian ini ingin mengetahui jawaban dari pertanyaan bentuk dan faktor-faktor perilaku remaja yang menyimpang dalam memanfaatkan taman, pemanfaatan sosial dan edukasi oleh remaja, upaya dan hambatan yang dialami oleh masyarakat setempat, dan dampak perilaku sosial remaja yang menyimpang bagi masyarakat setempat. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan metode studi kasus. Teknik yang digunakan pada penelitian ini yaitu melalui wawancara, observasi, studi dokumentasi, dan studi litaratur. Temuan penelitian ini (1) Bentuk perilaku remaja dalam memanfaatkan taman yaitu a) Rasionalitas Instrumental, b) Tindakan Afektif, faktornya yaitu sikap mental yang tidak sehat, proses belajar yang menyimpang, faktor lingkungan, karena ada rasa ingin dipuji, dan kurangnya pemanfaatan waktu luang dengan baik. (2) pemanfaatan secara sosial dan edukasi seperti taekwondo, bersantai sambil berbincang, jogging. (3) upaya telah dilakukan secara preventif dan represif (4) Berdampak nama baik yang buruk bagi masyarakat setempat dan psikologis bagi remaja sekitar. --------- This research is motivated by Duta Telaga Mas in North District of Bekasi City as a public space which should be used for the visitors as place to carry out positive social activities, but unfortunately its abused by adolescent as the park to commit immoral and drinking. This research purpose is to know the answer of the question about form factors of adolescent deviant behavior in utilizing parks, social and educational use by adolescent, effort and obstacle enccountered by the local community, and the impact of adolescent deviant social behavior in local communities. This research used a qualitative approach and the case study method. To gather the information, this research use several technique such as interviews, observation, documentation and literature studies. This research found (1) The form of adolescent behavior on park utilization, that is a) Rationality Instrumental, b) Affective actions, the factors is unhealthy mental attitude, aberrant learning process, environmental factors, the need to be praised, and the lack of spare time utilization. (2) use of social and education such as taekwondo, chit-chat, jogging. (3) preventive and repressive efforts have been made (4) create a bad image of the local community and bad psychology impact for local teenagers
Item Description:http://repository.upi.edu/33056/1/S_SOS_1103266_Title.pdf
http://repository.upi.edu/33056/2/S_SOS_1103266_Abstract.pdf
http://repository.upi.edu/33056/3/S_SOS_1103266_Table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/33056/4/S_SOS_1103266_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/33056/5/S_SOS_1103266_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/33056/6/S_SOS_1103266_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/33056/7/S_SOS_1103266_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/33056/8/S_SOS_1103266_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/33056/9/S_SOS_1103266_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/33056/10/S_SOS_1103266_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/33056/11/S_SOS_1103266_Appendix.pdf