FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENETAPAN MARGIN PEMBIAYAAN MURABAHAH PADA BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA

Margin yang terdapat dalam akad pembiayaan murabahah diduga masih merujuk pada BI seven day rate yang dijadikan sebagai patokan oleh bank konvensional, sehingga bank syariah dianggap tidak ada bedanya dengan bank konvensional. Selain itu, margin bank syariah dianggap lebih mahal dari pada tingkat su...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Mela Marcelia, - (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2018-01-24.
Subjects:
Online Access:http://repository.upi.edu/3371/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Margin yang terdapat dalam akad pembiayaan murabahah diduga masih merujuk pada BI seven day rate yang dijadikan sebagai patokan oleh bank konvensional, sehingga bank syariah dianggap tidak ada bedanya dengan bank konvensional. Selain itu, margin bank syariah dianggap lebih mahal dari pada tingkat suku bunga kredit di bank konvensional. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan dan membuktikan pengaruh antara FDR dan ICMR terhadap penetapan margin pembiayaan murabahah. Selain itu, penelitian ini juga bertujuan untuk mengidentifikasi faktor yang dapat mempengaruhi penetapan margin pembiayaan murabahah, yakni FDR dan ICMR. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dan verifikatif dengan analisis regresi linier berganda dengan jenis data time series, data yang digunakan adalah data perbulan mulai dari Januari 2015-Oktober2017. Variabel dependen dalam penelitian ini adalah penetapan margin pembiayaan murabahah, dan variabel independennya adalah FDR dan ICMR. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa FDR memiliki pengaruh positif terhadap penetapan margin dan ICMR memiliki pengaruh negatif terhadap penetapan margin.-----Determination of margin in the murabahah financing contract is still considered to refer to the BI seven day rate is used as a benchmark by conventional banks, so that Islamic banks are considered no different from conventional banks. In addition, the margin of sharia banks is considered more expensive than the lending rate in conventional banks. This study aims to illustrate and prove the influence between FDR and ICMR on the determination of margin murabaha financing. In addition, this study also aims to identify factors that can influence the determination of margin murabahah financing, that is FDR and ICMR. This study uses descriptive and verifikatif method with multiple linear regression analysis with time series data type, the data used is monthly data starting from January 2015-October 2017. Dependent variables in this research is the determination of margin murabahah financing, and the independent variables are FDR and ICMR . Based on the results of the research, it is known that FDR has positive effect on the determination of margin and ICMR has negative effect on the determination of margin
Item Description:http://repository.upi.edu/33701/1/S_MBS_1401382_Title.pdf
http://repository.upi.edu/33701/2/S_MBS_1401382_Abstract.pdf
http://repository.upi.edu/33701/3/S_MBS_1401382_Table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/33701/4/S_MBS_1401382_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/33701/5/S_MBS_1401382_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/33701/6/S_MBS_1401382_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/33701/7/S_MBS_1401382_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/33701/8/S_MBS_1401382_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/33701/9/S_MBS_1401382_Bibliograph.pdf
http://repository.upi.edu/33701/10/S_MBS_1401382_Appendix.pdf