Pengaruh Pendekatan Multisensori dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan pada Anak Disleksia

Disleksia merupakan kesulitan belajar khusus pada kemampuan membaca. Anak disleksia pada penelitian ini ialah anak yang mengalami kesulitan membaca permulaan. Penyebab kesulitan membaca permulaan yang dialami subjek kerena belum terpenuhinya kemampuan pada prasyarat membaca, yaitu diskriminasi visua...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Fasya Fadhila R. A. F, - (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2018-02-23.
Subjects:
Online Access:http://repository.upi.edu/3433/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 04443 am a22003253u 4500
001 repoupi_34303
042 |a dc 
100 1 0 |a Fasya Fadhila R. A. F, -  |e author 
245 0 0 |a Pengaruh Pendekatan Multisensori dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan pada Anak Disleksia 
260 |c 2018-02-23. 
500 |a http://repository.upi.edu/34303/1/S_PLB_1300046_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34303/2/S_PLB_1300046_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34303/3/S_PLB_1300046_Table_of_Content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34303/4/S_PLB_1300046_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34303/5/S_PLB_1300046_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34303/6/S_PLB_1300046_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34303/7/S_PLB_1300046_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34303/8/S_PLB_1300046_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34303/9/S_PLB_1300046_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34303/10/S_PLB_1300046_Appendix.pdf 
520 |a Disleksia merupakan kesulitan belajar khusus pada kemampuan membaca. Anak disleksia pada penelitian ini ialah anak yang mengalami kesulitan membaca permulaan. Penyebab kesulitan membaca permulaan yang dialami subjek kerena belum terpenuhinya kemampuan pada prasyarat membaca, yaitu diskriminasi visual, memori visual dan kesadaran fonem. Pendekatan pembelajaran yang dapat diberikan pada anak disleksia ialah dengan mempertimbangkan kemampuan prasyarat membaca. Hal tersebut dapat dilakukan dengan melibatkan beberapa sensori sebagai penguatan. Oleh karena itu, peneliti menggunakan pendekatan multisensori untuk meningkatkan kemampuan membaca permulaan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pendekatan multisensori terhadap kemampuan membaca pada anak disleksia. Subjek penelitian ini merupakan klien di Laboratorium Departemen Pendidikan Khusus FIP UPI. Metode penelitian yang digunakan ialah Single Subject Reseach (SSR) dengan desain A-B-A. Intervensi dilakukan selama 18 sesi, yaitu pada fase baseline 1 (A1) sebanyak empat sesi, fase intervensi (B) sebanyak 10 sesi, dan baseline 2 (A2) sebanyak empat sesi. Berdasarkan hasil analisis saya, dapat disimpulkan bahwa pendekatan multisensori berpengaruh terhadap penigkatan kemampuan membaca permulaan (F) di Laboratorium Departemen Pendidikan Khusus FIP UPI. Hal ini dibuktikan dengan adanya peningkatan kemampuan membaca permulaan pada subjek (F) khususnya pada membaca suku kata dengan pola konsonan-vokal, suka kata dengan pola vokal-konsonan-vokal dan suku kata dengan pola konsonan-vokal-konsonan-vokal.--- Dyslexia is a specific learning disability in reading abiity. A child with dyslexia on this research is a child who have problem in beginning of reading. It caused the subject have problems in prerequisite of reading, that are visual discrimination, visual memory, dan fonem. A learning approach that can be given to a dyslexic child is to consider the ability to read prerequisites. This can be done by involving some sensory as a reinforcement. Therefore, researchers provide a multisensory approach to improve the ability to read. This study was conducted to determine the effect of multisensory approach to reading ability in dyslexic children. Subjects in this study are clients in the Laboratory of the Department of Special Education FIP UPI. The research method used is Single Subject Reseach (SSR) with A-B-A design. The study was conducted during 18 sessions, phase baseline 1 (A1) four sessions, intervention phase (B) of 10 sessions, and baseline 2 (A2) for four sessions. Based on the results of the research analysis, it can be concluded that the multisensory approach has an effect on improving the reading ability of the dyslexic children at the Laboratory of Special Education Department of FIP UPI. This is evidenced by an increase in the reading ability on the subject (F) especially on reading syllables with consonant-vowel patterns, like vowel-consonant-vowel and syllable with consonant-vowel-consonant-vowel pattern. 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a LB Theory and practice of education 
690 |a LC Special aspects of education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/34303/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 4 1 |u http://repository.upi.edu/3433/