PENERAPAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE TALKING STICK UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM MATERI IPS KONSEP PERKEMBANGAN TEKNOLOGI PRODUKSI, KOMUNIKASI DAN TRANSPORTASI DI KELAS IV SDN KAMALAKA

Pembelajaran IPS dikelas IV SDN Kamalaka masih sering menggunakan metode ceramah dalam penyampaiannya, hal ini mengakibatkan siswa tidak termotivasi dalam belajar sehingga aktivitas dan hasil belajar siswa rendah. Penelitian ini dilakukan untuk mendeskripsikan kegiatan peneliti dan aktivitas siswa d...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Qanza, Mutia (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2017-06-19.
Subjects:
Online Access:http://repository.upi.edu/34657/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 02789 am a22002773u 4500
001 repoupi_34657
042 |a dc 
100 1 0 |a Qanza, Mutia  |e author 
245 0 0 |a PENERAPAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE TALKING STICK UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM MATERI IPS KONSEP PERKEMBANGAN TEKNOLOGI PRODUKSI, KOMUNIKASI DAN TRANSPORTASI DI KELAS IV SDN KAMALAKA 
260 |c 2017-06-19. 
500 |a http://repository.upi.edu/34657/1/S_KDSERANG_C_1303967_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34657/2/S_KDSERANG_C_1303967_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34657/3/S_KDSERANG_C_1303967_Chapter%201.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34657/4/S_KDSERANG_C_1303967_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34657/5/S_KDSERANG_C_1303967_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34657/6/S_KDSERANG_C_1303967_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34657/7/S_KDSERANG_C_1303967_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34657/8/S_KDSERANG_C_1303967_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/34657/9/S_KDSERANG_C_1303967_Appendix.pdf 
520 |a Pembelajaran IPS dikelas IV SDN Kamalaka masih sering menggunakan metode ceramah dalam penyampaiannya, hal ini mengakibatkan siswa tidak termotivasi dalam belajar sehingga aktivitas dan hasil belajar siswa rendah. Penelitian ini dilakukan untuk mendeskripsikan kegiatan peneliti dan aktivitas siswa dalam penerapan model talking stick serta untuk meningkatkan hasil belajar siswa melalui model talking stick pada pembelajaran IPS di kelas IV SDN Kamalaka. Rancangan dalam penelitian ini menggunakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK), yaitu terdiri dari tindakan pra siklus, siklus I, siklus II dan siklus III. Pendekatan kualitatif yang digunakan dalam penelitian ini, dengan subjek penelitian yaitu siswa kelas IV SDN Kamalaka yang berjumlah 40 orang. Data diperoleh dengan melakukan observasi dan evaluasi yang berupa tes. Teknik analisis data menggunakan analisis kualitatif dan kuantitif. Dari hasil penelitian yang dilakukan telah menunjukan peningkatan terhadap hasil belajar siswa, hal ini dilihat dari nilai rata-rata pra siklus sebesar 52,5 kemudian siklus I meningkat sebesar 65,6 kemudian siklus II pun meningkat sebesar 71,2 dan pada siklus III lebih meningkat menjadi 75,7. Maka dapat disimpulkan bahwa hasil belajar siswa dalam pembelajaran IPS di kelas IV SDN Kamalaka dapat meningkat dengan menggunakan model talking stick. Selain meningkatkan hasil belajar, siswa juga lebih berminat dan aktif dalam pembelajaran. 
546 |a en 
690 |a LB1501 Primary Education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/34657/ 
856 4 1 |u http://repository.upi.edu/34657/