STRATEGI KEPEMIMPINAN KOLEKTIF DALAM PENGELOLAAN PROGRAM KAMPUNG KB : Studi Deskriptif di Kampung KB Insan Sejahtera Desa Sukajaya Kec Lembang

ABSTRAK STRATEGI KEPEMIMPINAN KOLEKTIF DALAM PENGELOLAAN PROGRAM KAMPUNG KB (Studi Deskriptif di Kampung KB Insan Sejahtera Desa Sukajaya Kecamatan Lembang Kabupaten Bandung Barat) Nurul Azizah Universitas Pendidikan Indonesia Penelitian ini difokuskan pada salah satu program BKKBN yakni Kampung KB,...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Nurul Azizah, - (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2019-04-29.
Subjects:
Online Access:http://repository.upi.edu/35697/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 03477 am a22002893u 4500
001 repoupi_35697
042 |a dc 
100 1 0 |a Nurul Azizah, -  |e author 
245 0 0 |a STRATEGI KEPEMIMPINAN KOLEKTIF DALAM PENGELOLAAN PROGRAM KAMPUNG KB : Studi Deskriptif di Kampung KB Insan Sejahtera Desa Sukajaya Kec Lembang 
260 |c 2019-04-29. 
500 |a http://repository.upi.edu/35697/1/S_PLS_1507393_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/35697/2/S_PLS_1507393_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/35697/3/S_PLS_1507393_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/35697/4/S_PLS_1507393_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/35697/5/S_PLS_1507393_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/35697/6/S_PLS_1507393_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/35697/7/S_PLS_1507393_Appendix.pdf 
520 |a ABSTRAK STRATEGI KEPEMIMPINAN KOLEKTIF DALAM PENGELOLAAN PROGRAM KAMPUNG KB (Studi Deskriptif di Kampung KB Insan Sejahtera Desa Sukajaya Kecamatan Lembang Kabupaten Bandung Barat) Nurul Azizah Universitas Pendidikan Indonesia Penelitian ini difokuskan pada salah satu program BKKBN yakni Kampung KB, Kampung KB memiliki program yang berasal dari 8 fungsi keluarga diantaranya agama, pendidikan, ekonomi, lingkungan, reproduksi, sosial budaya, cinta kasih, perlindungan dan ekonomi. Dalam pengelolaannya, pengurus Kampung KB menggunakan kepemimpinan kolektif untuk penyelenggaraan setiap programnya. Hal tersebut mendorong peneliti untuk mengkaji mengenai bagaimana kepemimpinan kolektif (1) Pengelolaan kampung KB (2) Keberhasilan Program-program Kampung KB (3) Strategi Kepemimpinan Kolektif. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan menggunakan analisis deskriptif. Partisipan penelitian diantaranya dua orang staf pengurus Kampung KB Insan Sejahtera, satu orang UPT KB Kec. Lembang dan dua orang masyarakat. Pengumpulan data dilaksanakan dengan teknik wawancara, dokumentasi dan observasi. Hasil temuan menunjukan bahwa (1) Dalam pengelolaan program Kampung KB diawali dengan perencanaan yang dilaksanakan oleh pengurus dan kegiatan yang dilaksnakan diantaranya perumusan tujuan, identifikasi masalah dan penentuan progam. Selanjutnya pengorganisasian yang didalamnya menentukan struktur kepengurusan dan pemberian tugas dan fungsi kepada para pengurus, selanjutnya penggerakan partisipasi masyarakat dan evaluasi untuk mengetahui keberhasilan suatu program (2) Keberhasilan program di Kampung KB Insan Sejahtera ini dapat dikatakan cukup berhasil karena seluruh program dari 8 fungsi keluarga sudah memenuhi kriteria keberhasilan dan program dilaksanakan dengan baik. (3) Strategi kepemimpinan kolektif sangat efektif digunakan untuk pencapaian keberhasilan program karena para pemimpin sudah memiliki karakteristik dan aspek kepemimpinan kolektif serta seluruh program dilaksanakan secara integrative sehingga antara satu program dengan program lainnya saling berkaitan maka pemimpin dari setiap aspek program dapat bekerjasama demi mencapai tujuan bersama. Kata Kunci : Kepemimpinan Kolektif, Pengelolaan Program, Keberhasilan Program, Kampung KB. 
546 |a en 
690 |a H Social Sciences (General) 
690 |a HT Communities. Classes. Races 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/35697/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 4 1 |u http://repository.upi.edu/35697/