PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN AKTIF (ACTIVE LEARNING) TIPE LEARNING STARTS WITH A QUESTION TERHADAP PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA DALAM MATA PELAJARAN AKUNTANSI KEUANGAN DASAR DI SMK PGRI2 CIMAHI

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh Model Pembelajaran Aktif (Active Learning) Tipe Learning Starts With A Question terhadap Peningkatan Keaktifan Siswa. Adapun indikator yang dapat digunakan dalam penelitian ini adalah keberanian siswa dalam mengajukan pertanyaan baik kepada gu...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Yopy Hardianti, - (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2018-05-25.
Subjects:
Online Access:http://repository.upi.edu/36151/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh Model Pembelajaran Aktif (Active Learning) Tipe Learning Starts With A Question terhadap Peningkatan Keaktifan Siswa. Adapun indikator yang dapat digunakan dalam penelitian ini adalah keberanian siswa dalam mengajukan pertanyaan baik kepada guru maupun siswa lain dan keberanian siswa dalam menjawab pertanyaan yang diajukan guru maupun siswa lain. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan jenis data yang digunakan adalah data primer berbentuk lembar observasiyang diperoleh langsungdari siswa. Populasi penelitian sebanyak 80 siswa.Teknik samplingyang digunakan adalah nonprobability samplingyang mempertimbangkansampelatas pertimbanganataukriteria- kriteria tertentu sehinggadiperoleh40siswa sebagai sampel penelitian.Data dianalisismenggunakanuji beda proporsi.Pengujianstatistik yang dilakukanmemberikanhasilbahwaModel Pembelajaran Aktif (Active Learning) Tipe Learning Starts With A Questiondapat meningkatkan keaktifan siswa.InimemilikiartibahwaModel Pembelajaran Aktif (Active Learning) Tipe Learning Starts With A Questiondapatmeningkatkantingkat keaktifansiswa, sehingga semakin baik penerapan model Pembelajaran Aktif (Active Learning) Tipe Learning Starts With A Question tingkat keaktifan siswa dalam bertanya dan menjawab pertanyaan semakin meningkat.-----The purpose of this research is to test the influence of Active Learning Model Type Learning Starts With A Question to Improve Student Activity. The indicators used in this study is the courage of students in asking questions both to teachers and other students and courage students in answering questions posed by teachers and other students.This study is an experimental research with the type of data used is primary data-shaped observation sheet obtained directly from students. The study population is 80 students.The sampling technique used was nonprobability sampling considering the sample on the consideration or certain criteria so that 40 students were obtained as the research sample. Data were analyzed using different proportion test. Testing statistics conducted to give results that Active Learning Model (Learning Type) Learning Starts With A Question can improve student activitys. This means that the Active Learning Model Type Learning Starts With A Question can improve the student's activity level, so the better the implementation of Active Learning Model Type Learning Starts With A Question students'the level of student activity in asking and answering questions is increasing.
Item Description:http://repository.upi.edu/36151/1/S_PEA_1300513_Title.pdf
http://repository.upi.edu/36151/2/S_PEA_1300513_Table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/36151/3/S_PEA_1300513_Abstract.pdf
http://repository.upi.edu/36151/4/S_PEA_1300513_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/36151/5/S_PEA_1300513_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/36151/6/S_PEA_1300513_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/36151/7/S_PEA_1300513_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/36151/8/S_PEA_1300513_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/36151/9/S_PEA_1300513_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/36151/10/S_PEA_1300513_Appendix.pdf