PROSES BERPIKIR KREATIF MATEMATIS SISWA BERBAKAT (GIFTED STUDENTS) DALAM MENYELESAIKAN MASALAH OPEN-ENDED

Abstrak: Perpaduan antara kreativitas dan bakat matematis yang dimiliki oleh siswa berbakat dapat memunculkan kemampuan berpikir kreatif matematis yang berperan penting dalam menyelesaikan masalah matematis. Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana kecenderungan proses berpikir kreatif matem...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Nursyam Anaguna, - (Author)
Format: Academic Paper
Published: 2019-07-16.
Subjects:
Online Access:http://repository.upi.edu/36153/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
LEADER 04904 am a22002893u 4500
001 repoupi_36153
042 |a dc 
100 1 0 |a Nursyam Anaguna, -  |e author 
245 0 0 |a PROSES BERPIKIR KREATIF MATEMATIS SISWA BERBAKAT (GIFTED STUDENTS) DALAM MENYELESAIKAN MASALAH OPEN-ENDED 
260 |c 2019-07-16. 
500 |a http://repository.upi.edu/36153/1/T_MTK_1706651_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36153/2/T_MTK_1706651_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36153/3/T_MTK_1706651_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36153/4/T_MTK_1706651_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36153/5/T_MTK_1706651_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36153/6/T_MTK_1706651_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/36153/7/T_MTK_1706651_Appendix.pdf 
520 |a Abstrak: Perpaduan antara kreativitas dan bakat matematis yang dimiliki oleh siswa berbakat dapat memunculkan kemampuan berpikir kreatif matematis yang berperan penting dalam menyelesaikan masalah matematis. Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana kecenderungan proses berpikir kreatif matematis siswa berbakat dalam menyelesaikan masalah open-ended pada materi barisan dan deret. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan grounded theory. Data dikumpulkan melalui tes dan wawancara yang dilakukan terhadap 2 orang siswa siswa berbakat yang berumur 8-9 tahun. Hasil analisis memperlihatkan bahwa 1) siswa berbakat mampu menunjukkan kemampuan berpikir kreatif matematis dengan: meyakinkan dan menumbuhkan semangat dalam mengerjakan masalah matematika; membiasakan diri untuk membaca buku dan berlatih soal-soal matematika; menumbuhkan rasa penasaran terhadap masalah baru dan terbiasa mengajukan pertanyaan; menerima kritik dan berhati-hati dalam menyimpulkan cara maupun solusi penyelesaian masalah; berusaha menyelesaikan masalah secara mandiri dan tepat waktu; dan memperluas pengetahuan matematika dengan mengikuti serangkaian kegiatan pembinaan pengetahuan matematika, 2) indikator kemampuan berpikir kreatif yang muncul pada saat siswa berbakat menyelesaikan masalah matematika adalah indikator kelancaran, kelenturan, elaborasi, dan integrasi, dan 3) faktor pendukung kemampuan berpikir kreatif matematis adalah keyakinan dan semangat dalam menyelesaikan masalah, serta dukungan dari guru dan orang tua, sementara itu, faktor penghambat kemampuan berpikir kreatif matematis adalah kurangnya perhatian guru dan orang tua terhadap perkembangan bakat matematis yang dimiliki oleh siswa berbakat. Hasil analisis dari penelitian dapat dijadikan sebagai bahan pertimbangan untuk guru dan orang tua agar senantiasa mengasah kemampuan berpikir kreatif matematis siswa berbakat sejak dini. Abstract: The combination of creativity and mathematical talent possessed by gifted students can lead to mathematical creative thinking skills that play an important role in solving mathematical problems. This study aims to see how the tendency of mathematical creative thinking processes of gifted students in solving open-ended problems in sequences and series subject. The approach used in this study is a grounded theory. Data was collected through tests and interviews conducted on 2 gifted students aged 8-9 years. The results of the analysis show that 1) gifted students are able to demonstrate mathematical creative thinking skills by: convincing and fostering enthusiasm in working on mathematical problems; get used to reading books and practicing math questions; foster curiosity about new problems and get used to asking questions; accept criticism and be careful in concluding ways and solutions to problem solving; trying to solve problems independently and on time; and expanding mathematical knowledge by following a series of mathematical knowledge coaching activities, 2) indicators of creative thinking skills that emerge when gifted students solve mathematical problems are indicators of fluency, flexibility, elaboration and integration, and 3) supporting factors of mathematical creative thinking abilities are beliefs and enthusiasm in solving problems, as well as support from teachers and parents, meanwhile, inhibiting factor of mathematical creative thinking abilities is the lack of attention of teachers and parents to the development of mathematical talents possessed by gifted students. The results of the analysis of the research can be used as a consideration for teachers and parents to constantly hone the mathematical creative thinking abilities of gifted students from an early age. 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a LB Theory and practice of education 
690 |a QA Mathematics 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/36153/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 4 1 |u http://repository.upi.edu/36153/